TERLUKA DI RELUNG HATI

1.7K 210 17
                                    

Halaman mansion

Menginjak kehamilan yang ke delapan bulan freen sudah tidak banyak melakukan aktivitas di luar.
Hanya melakukan olahraga kecil di halaman mansion itupun dengan penjagaan yang ketat.

Becca bahkan menyiapkan tempat persalinan darurat di mansionnya. Dokter dan suster telah di siapkan.

*namanya horang kaya

Setelah melakukan jalan dengan tidak menggunakan alas kaki, freen duduk di taman belakang mansion di temani oleh Nam.
Karena kedua sahabatnya sedang bekerja di perusahaan suaminya.

Nam:
Semakin besar saja perutmu freen, semakin tidak sabar menunggu ponakan aku lahir. Aku akan menjaganya seperti aku menjagamu freen.

Freen tiba-tiba menagis mendengarkan penuturan Nam, itu suatu kebenaran Nam selalu menjaga dirinya dari kecil hingga sekarang sudah mau memiliki anak.

Nam selalu menjadi pembelanya bahkan bila freen terluka Nam pun merasakan sakitnya.

Nam:
Kenapa kamu menagis freen, katakan ada apa?

Freen:
Aku bahagia karena kamu saudara perempuan satu-satunya yang aku miliki. Yang memberikan cinta tanpa balas. Aku berterimakasih karena Tuhan mengirimkan kamu. Seandainya tidak ada kamu Nam tidak akan mungkin aku kuat melalui hari-hariku dulu. Kamu selalu membuat aku tersenyum dan menjadi penguatku dalam lemahku.

Nam pun menagis, tak kuasa melihat freen menangis mengingat dulu bagaimana kehidupannya.

Nam:
Sudah jangan terlampau sedih, kasian anakmu. Dia akan bersedih juga

Freen:
Benarkah Nam?
Aku harus bahagia, aku tidak ingin anakku mengalami kesedihan.

Nam:
Karena itu kamu harus happy apapun yang terjadi, utamakan keselamatan anakmu.

Freen:
Iya Nam, aku akan melupakan dan mengubur kenangan pahit itu.

Nam:
Apa kamu tidak ingin makan freen, ini sudah jam berapa? Sebaiknya kamu makan lalu habiskan susumu.
Ayo bangkitlah, berpegangan pada bahuku.

Keduanya masuk kedalam mansion sambil bergandengan tangan.
__________

Kantor Rebecca

Saat becca sedang sibuk memeriksa laporan dan menandatangani beberapa document, tiba-tiba ada yang menutup kedua matanya.

Siapa ini, tolong lepaskan tanganmu.

Becca berusaha menebak siapa yang menutup matanya, tapi selama ini tidak ada yang berani menyentuh dirinya kecuali istrinya.

Honey kau kah itu?

Honey? Siapa honey?

Mendengar suara itu tiba-tiba becca terdiam, seakan tak percaya. Untuk memastikannya becca membalikkan tubuhnya dan benar saja, jantung nya berdetak kencang karena wanita dihadapannya ini.

Apa kabar hubby, kau semakin tampan saja. Apakah kau merindukan aku hubby?

Becca masih membeku, pandangannya seakan tidak yakin akan kenyataan bahwa wanita ini benar-benar ada dihadapannya. Wanita yang selalu dirindukannya, wanita yang meninggalkan sejuta luka, wanita yang sangat dia cintai begitu dalam dan wanita yang mengubahnya menjadi monster yang selalu mempermainkan wanita-wanita.

Ka ka kamu ke napa di disini?

Akhirnya becca bisa bersuara setelah beberapa lama membeku.

Wanita yang dihadapannya lalu memeluk becca dan menagis.

Aku ada disini karena aku sudah mendapatkan restu dari daddy ku, selama aku dibawa pergi jauh oleh daddy dan mommy aku begitu tersiksa setiap hari aku hanya memikirkan kamu.

ADA CINTA DI PINGGIRAN KOTA(END) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang