Tik-tok.
Situasi sudah semakin nyaman.
Bahkan buku yang mereka baca tadi sudah tertutup terabaikan dikala mereka duduk bersisian.
"Kamu tahu ... menulis jurnal itu menyenangkan."
Pemuda melirik Gadis sekilas. "Tentu aku tahu. Itu yang membuatku tetap menulisnya. Rasanya ... pasti menyenangkan bila membaca kejadian-kejadian yang tertuang dalam jurnal tersebut suatu saat nanti," tukas Pemuda yang diiringi dengan senyuman kecil.
Bukankah Pemuda sudah melakukannya tadi saat berada di bagian komputer?
Dengan anggukan kecil, Gadis menanggapi, "Sebenarnya aku juga suka menulis jurnal."
Pengakuan itu membuat Pemuda sedikit terkejut. "Benarkah?"
"Kamu ingat handphone-ku? Aku menulisnya di sana."
Sepertinya mereka memiliki kesamaan lain.
Tik-tok.
KAMU SEDANG MEMBACA
Tik-Clock
Short StoryTik-tok. Kenal suara itu? Tik-tok. Satu detik yang lain berlalu. Tik-tok. Pernahkah kalianㅡtik-tokㅡmembayangkan jika siㅡtik-tokㅡpembuat suara mengaㅡtik-tokㅡwasi kalian?ㅡtik-tok. "Hei! Kau dengar suaraku, kan?" Tik-tok. -'.'-'.'-'.'- Max 100 words/pa...