Prologe

1.8K 80 4
                                    

Author P.O.V

Suasana yang sungguh menegangkan terjadi di SMA Putih berkilau, para murid sedang berlarian dan mengumpat tak tentu arahnya. Ada yang megumpat di dalam kamar mandi, dan ada juga yang langsung pulang kerumah, namun mereka sering dicegat oleh tim-tim inti pramuka. Mereka terus berlarian dan menangkap murid-murid yang berusaha untuk kabur. Mereka selalu sia-sia karena pada akhirnya mereka akan tertangkap oleh Pasukan-pasukan khusus tersebut.

Disekolah ini ada yang namanya OSIS dan MPK, mereka akan selalu mengurusi setiap hari kecuali hari rabu. Hanya hari rabu saja yang tak dikendalikan oleh OSIS dan MPK, namun dikendalikan oleh tim ini dan pasus pramuka. Hanya sekolah ini saja yang menggunakan program tersebut, sedangkan sekolah lainnya tidak pernah.

Mengapa pramuka ini tidak pernah menggantikan ataupun menurunkan jabatannya?

Siapakah pratama putrinya?

Kenapa saat upaca yang keluar hanyalah pratama putranya saja?

Kemanakan tim ini tersebut?

Apa yang mereka sebenarnya lakukan selama satu tahun ini?

Mengapa OSIS dan MPK tidak boleh mengikuti campur urusan pramuka?

Mengapa kepala sekolah tidak mengizinkan mereka untuk menurunkan jabatan mereka?

Pertanyaan ini masih misteri sampai sekarang.

Dibalik PramukaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang