03

6.4K 539 14
                                    

Kediaman park.

   Pagi hari di kediaman park,terdengar gaduh oleh suara teriakan jina dari arah tangga

   Pagi hari di kediaman park,terdengar gaduh oleh suara teriakan jina dari arah tangga

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


"Grandma,,,, grandma,,, "teriak jina .
 
  Membuat jimin dan nyonya park yang sedang menikmati  teh hangatnya lantas menoleh.

"Iya sayang ada apa??hati hati kau bisa terjatuh" ucap nyonya park.

"Apakah grandma masih menyimpan nomer telfon aunty seulgi? " tanya jina antusias.

"Iya grandma masih menyimpannya,, memangnya kenapa? "

"permen yang aunty seulgi kasih dua hari lalu sudah habis, jina mau meminta lagi,jadi sekarang ayo grandma telfon aunty seulgi"kata jina semangat sambil menarik ujung baju nyonya park.

"Ini masih sangat pagi sayang,nanti yaa kita telfon aunty seulginya,sekarang jina sarapan dulu,,,ayo.."

"Tidak mau,,,!!!jina tidak mau sarapan sebelum grandma menelfon aunty seulgi"tolak jina tegas.

"Baiklah,,kalau begitu ini jina sendiri yang bicara dengan aunty seulgi"kata nyonya park sambil menyodorkan telfon genggam kepada jina.

Jina segera mengambilnya,dan menunggu sambungan telfon tersebut diangkat.tak lama kemudian terdengar suara yang dari tadi jina ingin dengar.

"Yobeseyo...?"

"Halo aunty,,,ini jina"kata jina antusias.

"Ooo,,,halo sayang,selamat pagi,ada apa jina menelfon aunty?".jawab seulgi.

"Hmm,,aunty,jina kangen".celetuk jina,membuat jimin dan nyonya park kaget,karena ini pertama kalinya jina cepat mudah untuk menerima orang asing .lantas membuat mereka terus memperhatikan jina yang tengah asyik menelfon.

"Benarkah?aunty juga kangen jina".

"Kalau begitu mari bertemu aunty,ooh iya jangan lupa permen herbalnya,hehehe".jawab jina sambil terkekeh.

"Hmm,,,baiklah.mari bertemu di taman yang pertama kali kita bertemu,oke?".

"Iya baiklah aunty,pukul berapa?".

"Kalau bisa kita pergi sebelum siang,agar tidak terlalu panas,kasian jina harus kepanasan,nanti jina sakit".

"Baiklah aunty,kalau begitu sampai jumpa nanti".

"Iya,,sayang.anyyeong".

  Jina terlihat sangat senang sekarang,nyonya park yang memperhatikan hal tersebut,tiba-tiba muncul ide dikepalanya.

"Hmm...jina sayang,sepertinya grandma tidak bisa mengantar jina bertemu aunty seulgi,karena grandma akan menemani bibi han berbelanja".

"Jadi Jina pergi dengan siapa grandma?"tanya jina lesu.

"Bagaimana kalau jina pergi dengan daddy saja,seprtinya daddy tidak sibuk".kata nyonya park,membuat jina menoleh ke arah jimin. Dan berkata

"Bagaimana daddy,bisakah daddy mengantar jina?"

  Jimin menoleh dan menganggukkan kepalanya seraya berkata.

"Iya,biar daddy yang mengantar jina".jawab jimin Membuat jina kegirangan.

"Kalau begitu jina akan sarapan dulu lalu bersiap,daddy juga harus siap-siap ".

"Iya daddy akan bersiap-siap,tapi jina harus habiskan sarapan jina dulu, oke?? "kata jimin sambil tersenyum.

"Oke daddy,,, "jawab jina semangat.

Pendek yee..

Next...???

Me Mommy and DaddyTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang