Bab Satu

1K 105 41
                                    

"Namaku Yuana Cantika Dewi, biasa dipanggil Tika, siswi kelas 3 SMA unggulan di Indonesia. Aku tidak sepintar atau secantik namaku."

###


Kriingg..Kriingg...

Bel masuk berbunyi menandakan pelajaran akan dimulai.

Jam pertama adalah pelajaran Pendidikan Jasmani dan Rohani dari Pak Aminudin untuk kelas 12 IPA 1.

"Anak-anak cepat berbaris seperti biasa dan Tika mulailah memimpin pemanasan" Seru Pak Aminudin kepada Tika selaku ketua kelas.

Suara bisik-bisik ejekan mulai terdengar di telinga Tika,akan tetapi dia menghiraukan nya.
Tika maju kedepan barisan memunggungi teman lainnya.Dan mulailah aba-aba dari Tika dengan mengangkat kaki kiri kedepan diikuti oleh teman-temannya. "satu..dua..tiga..empat.."

***

Tika berjalan menyusuri lorong kelas menuju taman belakang sekolah.Dia duduk di bawah pohon beringin yang rindang dan sejuk itu.Ia memejamkan matanya sejenak untuk menenangkan pikiran nya yang selalu bercampur aduk dari setiap masalah ditimpanya.Dimanapun dan kapanpun..

"Haiiih..lelah sekali...Sampai kapan aku terus bersembunyi seperti ini" gerutu Tika sembari mengunyah cokelat favoritnya.

Bug..Bug..Kedebug..

Tika tersadar dari lamunan nya sepintas terdengar suara perkelahian,ia mencari darimana asal suara itu..



Dan...





You are Me Iam You |END|Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang