🐻Bab: 7 || Teka-Teki

541 55 0
                                    

Hallo readers.

Autor nggak capek nihh buat sapa kalian semua yeyyy.

Dapet salam dari...

Farel bwahaha...

><

Saat Anna sedang duduk termenung ditaman berlakang sedirian. Farel datang menghampiri Anna yang tengah melamun, etah apa yang Anna pikirkan jelas Farel tidak mengetahuinya.

Farel menepuk bahu Anna dengan tangan menyodorkan coklat yang kemarin dia memberikannya kepada Anna.

"Ini Ann, coklat bisa ngilangin Stres loh, cobain deh" Farel duduk di kursi samping Anna.

Anna berdiri menatap Farel "Lo nggak usah deket lagi sama gue" Anna pergi meninggalkan Farel.

"Ann, lo kenapa sih?" Farel menatap punggung Anna yang kian menjauh. Seorang perempuan penghampirinya.

"Loh Rel? Anna kemana?" rupanya Gita yang telah kembali dari kantin.

"Nggak tau tuh, gue mau kasih coklat dianya pergi" ucap Farel.

Gita mengambil ahli coklat ditanggan Anna "Tar gue kasih ke Anna" Gita duduk disamping Farel, ada jarak di antaranya.

"Gita gue mau nanya" menatap Gita sekilas.

"Tanya aja kali" ucap Gita mengayunkan kakinya.

"Lo deket sama Anna sejak kapan?" Farel mulai bertanya.

"Sejak smp, gue deket karna dia yang selamatin pas gue dibully senior" jawab Gita.

"Anna pernah ngomong, dia kalau bully orang nggak sembarang orang maksudnya gimana sih?" menggaruk telungkuknya yang tak gatal.

Gita tersenyum "Maksudnya tuh Anna bakal bully orang yang beraninya bully orang yang lemah" Farel mengangguk paham.

"Dia pernah bilang Mamanya sering mukulin dia, terus engga menganggap kehadiran Anna" Farel menatap kolam ikan didepan mereka.

"Iya itu kebenaran" ucap Gita.

"Hah? Kenapa?" Farel menatap Gita memohon penjelasan darinya.

"Setelah Ayah Anna meninggal kasih sayang yang didapatkan oleh Anna hilang" ucap Gita.

"Bokap Anna meninggal karena apa?" Farel mulai mencari informasi.

"Mungkin gue nggak bisa jelasin" ucap Gita.

"Pantesan dia liat keluarga Fita jadi pengen menolong jadi gini alasannya" Gita menyerkit bingung.

"Hah? Fita siapa?" Gita bingung.

Farel mulai menceritakan saat Farel dengan Anna joging bersama, yang lalu tiba tiba Anna menolong Fita yang tengah dipalak, lalu mau menolong keluarga Fita yang kurang mampu.

"Oh itu sudah biasa kali" ucap Gita.

"Biasa bagaimana?" Farel menyerkit bingung.

"Lo tau? Anna setiap sebulan sekali berkunjung ke panti asuhan karna ingin berbagi mainan, makanan, dan pakaian tentunya. Anna suka melihat anak kecil tertawa bebas, katanya buat hatinya adem" jelas Gita.

"Lo suka ya? Sama Anna?" goda Gita.

"Mungkin kali ini hanya sekedar tertarik dan ingin tau semua tentang Anna, kalau besok besok gue nggak mau disalahin karna udah jatuh cinta sama Anna" ucap Farel tulus.

Anna's Secret [END] Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang