Keesokan harinya....
Setelah ayah mertuaku pulang.
Sekitar pukul 06.00 Pagi, aku menemani suamiku sarapan pagi di meja makan.
"Kamu nggak sarapan Dik?" tanya suamiku menatap ke arahku yang duduk di hadapannya.
"Nanti saja aku Mas," jawabku.
"Badanku sakit semua Dik, pengin pijat sama suaminya Bu Lisa," ujar suamiku.
"Bapak Riyan?" tanyaku sedikit kaget.
"Iya Dik," jawab suamiku.
"Bapak Riyan bisa pijat Mas?" tanyaku penasaran.
"Katanya Bu Lisa bisa Dik," jawab suamiku.
"Kamu di kantor sering ngobrol sama Bu Lisa ya Mas?" tanyaku menatap suamiku.
"Iya namanya juga satu kantor Dik," jawab suamiku dengan tenang.
Mendengar jawaban suamiku aku hanya terdiam.
"Kenapa diam, aku nggak mungkin selingkuh lagi Dik, percaya sama aku ya sayang," ujar suamiku mencoba menenangkanku.
"Iya aku percaya sama kamu mas," ucapku lirih.
Suamiku tersenyum mendengar perkataanku.
"Ya sudah pak Riyan suruh datang ke sini saja Mas," ucapku.
"Iya nanti aku bilang sama Bu Lisa di kantor," kata suamiku.
"Iya Mas, awas jangan selingkuh ya," ucapku menatap suamiku.
"Iya istriku sayang," kata suamiku tersenyum.
"Kamu mau di pijat juga Dik?" tanya suamiku.
"Nggak tau ya Mas," ucapku bingung.
"Biar aku dulu yang di pijat ya," kata suamiku.
"Iya Mas," ucapku.
"Ya sudah, aku mau nemenin Icha ya Mas," ujar ku kepada suamiku.
"Iya sana Dik," kata suamiku sambari melanjutkan sarapan paginya.
Kemudian aku beranjak dan pergi ke ruang Televisi untuk menemani Icha yang sedang bermain.
15 Menit kemudian....
Suamiku yang sudah sarapan menghampiriku di ruang Televisi.
"Dik, aku berangkat ya," ujar suamiku seraya mencium Icha.
"Iya, hati-hati Mas," ucapku kemudian mencium tangan suamiku dengan lembut.
Setelah suamiku berangkat....
Sekitar pukul 09.00 Pagi, saat aku menemani Icha bermain di depan Televisi, terdengar suara Handphone ku berdering di dalam kamar, bergegas aku masuk ke dalam kamarku, ternyata telepon dari ayah mertuaku.
Ayah : Halo Nak.
Aku : Iya Yah.
Ayah : Suamimu ada?
![](https://img.wattpad.com/cover/254582574-288-k365764.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
SELINGKUH DENGAN AYAH MERTUA
RomanceKisah perselingkuhan antara ayah mertua dan menantu. Perkenalkan namaku Tuti usia 25 Tahun. Aku anak pertama dari dua bersaudara. Aku sudah menikah satu tahun dan belum mempunyai anak. Suamiku, Mas Sugeng Usia 26 Tahun dia anak tunggal dan bekerja d...