Kini arya dan manda sudah menyelesaikan take untuk hari ini.
Sudah waktunya break syuting.
Manda kembali ke kamarnya untuk merebahkan diri.Baru saja ia mau tertidur tapi tidak jadi karna dering telponnya menggangu.
Ia melihat panggilan tersebut ternyata sang manager yang menelponnya." Kenapa kak " tanya manda menjawab panggilan telpon itu.
" Banyak wartawan minta klarifikasi man, kamu mau?? " Tanya riko dari sebrang sana.
" Aku ga punya waktu sih kak, aku juga males mau nanggepin media " jawan manda malas
" Ya trus gimana kita trus di desak, gimana kalau gue yang klarifikasi ya" tawar riko
" Boleh deh atur aja ya kak " kata manda
" Yaudah iya " riko mematikan panggilan itu.****
Kini riko sudah dikerubungi para wartawan. Ia mulai mendengarkan pertanyaan dari wartawan ia menjawab apa yang perlu dia jawab.
" Mas riko gimana nih tentang manda yang di tuding sebagai pelakor " tanya salah satu wartawan
" Iya saya selaku manager manda ingin meluruskan pemberitaan yang simpang siur beredar. Bawah kemarin malam memang benar adanya bahwa manda bertemu dengan putra " belum selesai riko bicara sudah banyak pertanyaan lain dari para wartawan
" Jadi gimana tuh mas apa kabar mereka akan balikan itu benar karna seperti yang di lihat mereka saling memeluk " begitu kata wartawan lainnya
" Ah masalah itu ga benar ya kalo mereka akan balikan ya karna putra sudah menikah dan mereka itu bukan saling memeluk ya itu permintaan putra untuk memeluk manda untuk terakhir kalinya, karna memang saat kejadian beberapa bulan lalu terjadi tidak ada kata putus di atara keduanya " jelas riko
" Berarti sampai sekarang mas putra sama manda masih punya hubungan ya mas riko? " Wartawan terus menanyakan hal itu.
" Tolong ya saya mau menjelaskan dulu tolong pembicaraan saya jangan di potong potong agar semua lurus ya semuanya "
" Jadi beberapa bulan terakhir memang tidak ada kata putus di antara mereka hingga akhirnya semalam mereka bertemu dan mengakhiri hubungan itu, ya mungkin memang untuk salam perpisahan ya putra memeluk manda. Ya bagi kita ya biasa aja ya karna mereka cukup lama ya memiliki hubungan, ya bagi saya ya biasa aja. Dan untuk manda yang di katakan sebagai pelakor saya tekankan itu tidak benar " kata riko penuh dengan penekanan.
" Terus gimana mas yang tudingan istri arya saloka kalo amanda pelakor di antara mereka " kata wartawan lagi
" Ya itu lucu sih menurut saya ya mereka kan lawan main ya harus membangun chemistry yang baik ya wajar lah menurut saya yah, masa gitu aja cemburu ya " riko hanya tersenyum
" Jadi menurut kak riko ini istri nya mas arya yang terlalu cemburu yah " kata wartawan bertanya
" Ya menurut saya pihak sana terlalu berlebihan ya dalam bersikap ya mungkin karena terlalu posesif pada pasangannya mungkin. " Jawab riko santai
" Harusnya ya yang hal demikian kan ga usah di besar besarkan. Banyak kok aktor dan aktris yang beradegan lebih menantang dan lebih dekat di real nya, tapi pasangan mereka ya biasa aja karna mereka tau ya harus profesional dalam berperan. Toh hasilnya juga pasti akan ikut menikmati " lanjut riko
" Jadi semua sudah lurus ya mas amanda bukan pelakor " tanya wartawan lagi
" Iya jelas manda memang bukan pelakor" jawab riko" Makasih ya mas waktunya " kata wartawan.
****
Pemberitaan tentang klarifikasi manager manda pun tersebar di beberapa akun gosip.
Berita itu di banjiri banyak sekali komentar warganet.****
Di basecamp semua sedang berkumpul" Alhamdulilah ya akhirnya semua lurus kamu kuat banget sih anak mama " kata sarinila yang berperan sebagai rosa ibu mertua andin dia begitu menyayangi amanda seperti layaknya menyayangi anaknya sendiri.
" Iya mam alhamdulilah " manda tersenyum.
" Ya bener sih kata kak riko pihak nya arya aja tuh yang terlalu membesarkan masalah" kata glenca ikut bergabung
" Iya aktor mah udah biasa ya gitu ya maklum lah dia kan gatau tuh dunia entertain " cibir chika
" Bener banget cii dia juga tenar karna pansos ke arya ya kan " glenca mulai emosi
" Bener dia mah dulu gue tau betul tuh gaada apa apanya dulu dia mah mantan orang ga bener " kata chika semua menganga mendengar pernyataan chika
" Lo kenal dia cii dulu?? "Kali ini manda penasaran
" Ya iya dia mah dulu deket rumah emak gue " kata chika santai
" Berarti lo tau dong dia gimana orangnya " kata glenca tak kalah penasaran
" Tau banget lah " kata chika sombong
" Jangan jangan temen cici dia mah, temen main kecebong kak " manda melirik glenca
Lalu manda dan glenca tertawa terbahak bahak karna hal se sepele itu
" Jangan ngadi ngadi lo bedua " kata chika kesal
" Mama jadi penasaran nih jadi gimana si dia itu bener mantan orang ga bener?? " Kini sarinila mulai terpancing untuk bergosip dengan anak anaknya itu
" Ya ampun dosa ma gosipp " kata wulan yang biasa di sapa umi oleh para anak anak di lokasi.
" Yaudah sih mau denger ga nihh " kata chika yang kali ini semangat untuk bergosip
" Gimana gimana " jawab mereka serentak lalu mereka saling pandang dan kembali tertawa.
" Semangat bener bun" kata chika ikut tertawa
" Ih cici lama ayo cerita ihh" manda mulau tak sabar mendengar cerita dari chika." Jadi rumah dia sama emak gue pan sebelahan tuh ye, kita mah tau betul kek apa kelakuan dia. Ya kalo gue jelasin semua jatuhnya gue ngebuka aib dia ngga sih? Dia kan sekarang udah hijrah tuh katanya jadi gimana dong?? "Kata chika
Semua merasa di permainkan oleh chika lalu manda menggebrak meja
" UDAH BUBAR " manda sedikit berteriak dan berdiri meninggalkan basecamp semuanya pun tertawa melihat kelakuan manda namun semua mengikuti manda dan meninggalkan chika sendirian.
" Loh kok gue di tinggalin sih pan gue tadi cuma nanya , yaudahlah ya emang dosa buka aib orang yang udah di tutup mah, oke cii lo harus tutup mulut.. "chika bicara pada dirinya sendiri sambil menempelkan telunjuknya di depan bibirnya.______________________________________________
Makasih buat yang udah mau ngebaca ceritaku ini.
Dan makasih buat yang udah kasih vote.Stay tune gaiss...
KAMU SEDANG MEMBACA
Tak seharusnya
RomansaKisah tentang Dua manusia yang saling mencintai namun keadaan tak memungkin kan untuk mereka bersatu. Akankah mereka melawan takdir yang tertulis untuk mereka demi hal yang tak seharusnya mereka perjuangkan? Ya Tak seharusnya menjadi permasalahan di...