PROSES PENERBITAN

747 89 19
                                    

Halo, apa kabar? Semoga kamu yang baca ini lagi sehat ya.

Aku mau menyampaikan kabar baik. A Game to Make Him Fall dipos pada Mei 2023 dan tamat pada November 2023. Harus diakui proses nulis cerita ini paling bikin aku mumet dibanding cerita lain. Entah dari segi riset profesi weather forecaster BMKG ataupun konflik emosional 🐳

Awalnya, aku sempet mau biarin cerita ini mengendap di Wattpad. You know what I mean, aku nulis A Game to Make Him Fall untuk mengabadikan satu nama. Begitu orangnya pergi, otomatis cerita ini malah bikin aku flashback berkali-kali.


 Begitu orangnya pergi, otomatis cerita ini malah bikin aku flashback berkali-kali

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.




Tapi poin positifnya, A Game to Make Him Fall juga yang bantu aku lewatin fase menerima. Maybe in another universe--fiksi--kisahku dan Mas Crush berakhir happy ending.


 Maybe in another universe--fiksi--kisahku dan Mas Crush berakhir happy ending

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.







"A Game to Make Him Fall" versi cetak akan terbit di Bhuana Sastra. Estimasi pre-order kisaran akhir November 2024

 

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.



Bhuana Sastra ini penerbit yang nerbitin Revisweet ya (cerita adiknya Arfando--Satria). Karena A Game to Make Him Fall masih satu universe dengan Revisweet, aku terbitin di satu tempat aja biar pembaca nggak pusing nyari novelnya.




📖 Apa perbedaan versi novel dan Wattpad?

✏️ Fifty-fifty perbedaannya. Wattpad adalah versi mentah. Banyak tipo, plot hole, dan cabang alur yang nggak penting. Sebelumnya, total jumlah kata A Game to Make Him Fall: 110 ribu kata. Setelah revisi bareng Mas Editor: 78 ribu kata. Kebayang bedanya seperti apa, bukan?



📖 Worth to buy or no?

✏️ Yes, kalau kamu suka cerita coming of age romance ringan yang membahas tentang profesi Prakirawan Cuaca BMKG dan lika-liku nge-crush-in someone tapi kesulitan confess.

Jujur, aku nulis novel ini--selain buat confess--adalah karena aku juga nggak nemu novel coming of age romance lokal. Genre coming of age lumayan langka di jagat fiksi Indonesia, ini ditambah romance. Rasanya kayak nulis 4 genre novel sekaligus (fiksi remaja, young adult, adult romance, chicklit). Aku menulis sesuatu yang bisa dibaca berulang-ulang.







Nah, buat kamu yang tertarik peluk versi cetak A Game to Make Him Fall, bisa banget follow akun Instagram @by.leefe, @bhuanasastra, @gwp_id, @reezbooks_id

leefe, @bhuanasastra, @gwp_id, @reezbooks_id

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.




Terima kasih udah jadi bagian dari perjalanan A Game to Make Him Fall. 

Sampai jumpa lagi!











Warm regards,
Yana

🎉 Kamu telah selesai membaca A Game to Make Him Fall [PROSES PENERBITAN] 🎉
A Game to Make Him Fall [PROSES PENERBITAN]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang