Ta'aruf (Aku Memilihmu)
Part : TIGA TUJUH (37)
•Epih Apriyani•
(follow us my instagram @epihapriyani96_)
***
Maafkan Segala Typo Yang Ada ! NO BAPER ! NO COPAS ! NO DELETE ! NO BULLY ! Gak Suka Jangan Di Baca ! Gak Usah Ribet Okehh!
***
Malam ini prilly masih memikirkan perkataan kakanya renatta , prilly sudah pulang di antar oleh fanya setelah makan dan belanja di indomaret . Prilly memandang wajah rara yang sudah tertidur pulas di sampingnya sambil terus mengusap puncak kepala rara . gimana kalo kakanya renatta bener bener nekat untuk mengambil hak asuh rara , apa prilly bisa menerimanya ? sepertinya tidak ada di dalam pemikiran prilly .
"Mamii sayang rara , mami gak mau rara untuk siapa siapa , bahkan mami juga gak akan rela kalo rara tinggal sama mamah kandung rara , mami mau rara sama mami terus sampe rara dewasa , rara anak baik , anak cantik , anak sholehah mamii , mami cinta rara ".
Prilly berkata sambil berlinang air mata , kemudian mengecup seluruh muka rara yang sedang tertidur pulas . rara hanya mengulet kemudian kembali lagi tertidur . setelah menemani rara tidur prilly langsung keluar untuk bertemu dengan umi dan abi .
"Ehh prill .. Duduk nakk , rara udah bobo?".
"Udah mi baru aja pules diaa , tumben umi udah selesai".
"Udah cuma muraja'ah bahasa arab ajaa , ali beneran gak pulang nak?".
"Gatau ahh umi , katanya si mau pulang , lagi debat sama papah".
"Kamu jangan maksa ali harus pulang ya nak ,, Mungkin kerjaannya belum selesai dan kamu harus sabar , ayoo gimana sabarnyaa".
"Iyaa abiii , tapii kan tetep aja alesan ali pulang untuk prilly .. Papah jadi nelfonin prilly terus padahal prilly mahh juga gapapa".
"Hemmm yaudah gak usah kamu fikirin yaaa prill , besok kamu ke rumah mamah??".
"Iyaa bi , mau nginep rumah mamah besok , tapi papah lusa malem pulang siii , 2 hari doang terus berangkat lagi , ali juga pulang paling lama 3 hari itupun kalo bisaa".
"Banyak banyak do'a nakk , udah kamu mau makan gak?? Ummi suapin ya ".
"Mau dehh ummi , laper nihh prilly hehe".
"Yaudah sebentar ummi ambilin , abi mau juga makan ? Ummi suapin juga sekalian mauu yaa??".
"Bolehh lah di suapin istrikuuu tercintaaa , insyaAllah dunia akhiratt".
"Amiiiinnnn .. So sweet amatt si umi abi ".
"Kamu juga kalo ada ali pasti romantis romantisan 😂".
"Iyaa si biiii pasti wkwk".
Mereka tertawa kemudian ummi langsung ke dapur mengambilkan makan untuk sang anak dan suami , setelah selesai mengambilkan makan ummi langsung menyuapi sang anakk dan suami . dan lanjut berbincang bincang hangat di ruang keluarga .
***
Kini papah syarief sedang bertelfonan dengan karna ali yang minta izin pulang terus sama sang papah , papah membolehkan namun watunya sangat singkat haya 3 hari , sedangkan ali minta lebih dari itu , belom lagi kaka renatta yang ternyata sudah menghubungi ali untuk berpindah hak asuh rara ketangan kaka renatta dan ali memperbolehkannya , hal bodoh menurut ali dia berkata tanpa tau resikonya akan seperti apa .
KAMU SEDANG MEMBACA
Ta'aruf (Bismillah, Aku Memilihmu)
Fiksi PenggemarDalam islam menikah adalah suatu ibadah .. karna pacaran itu diharamkan, pacaran hanya menjerumuskan kedalam maksiat dan perzinahan dan ta'aruf adalah cara terbaik untuk menyatukan 2 insan yang ingin menikah.. Adira Prilly Ratu Aisyah Gadis cantik...