Selamat pagi,
Selamat hari senin,
🥺🥺🥺🥺
***Bulan April tiba,
Bulan yang sangat dinantikan,Bulan terjadinya pernikahan di Suncheon,
Siapa lagi kalau bukan pernikahan Pengacara Yeon dan Nona Park,
Hari ini, pernikahan tuan yeon dan nona park diselenggarakan di sebuah gedung besar,
Tak terlihat sederhana namun tak juga terlalu mewah,
Nona Park dan Tuan Yeon sepakat untuk memiliki kata mutiara 'UANG SUAMI MILIK ISTRI DAN UANG ISTRI MILIK SUAMI'
jadi meski nona Park lebih banyak mengeluarkan tabungannya untuk acara meriah ini,Dia tak mempermasalahkan apapun asal bisa menikah dengan pria impiannya ini.
Semua tamu undangan datang membawa partner nya,
Termasuk seluruh tokoh di cerita ini.
Ada tuan lee yang menggandeng kekasih tersabarnya jurri,
Jaesoo yg datang membawa sungjae,
Kecuali ny mikyung yang tetap sendiri karna kedua karyawannya membawa partner masing-masing
Ia memutuskan tak bergabung dengan anaknya karna takut dicurigai jika tuan lee adalah calon suami nya bukan calon menantunya 🤭😒.
Oh ya, jangan lupakan pasangan utama kita,
Moon gangtae dan ko moonyoung,
Sayang sekali,
Mereka tidak datang bersama karna kesibukan moonyoung yang harus mengikuti rapat Penting.
Gang tae cukup mengerti.
Serangkaian acara resmi, mulai dari prosesi masuknya kedua pengantin di altar,
Penyambutan acara,
Doa - doa,
Pemberkatan Pernikahan
Ucapan terimakasih pada orangtua
Hingga pernyataan resmi sebagai sepasang suami istri selesaiAcara dilanjutkan dengan sambutan dari keluarga hingga teman mempelai,
Terlihat jaesoo yang sudah tak sabar ingin segera memberi sambutan untuk kedua mempelai,
Menaiki podium dengan bahagia,
Jaesoo mulai berbicara,"Selamat sore semua, aku turut berbahagia atas pernikahan nona Park dan teman baikku Yeon hyung, selamat menempuh hidup baru Hyung-nim, semoga kalian semakin berbahagia,
segeralah pindah dari rumah sewa agar aku tak perlu melihat nami dengan segala kecerewetannya,
Oh ya, aku jaesso dan para hadirin wanita tak perlu memberiku tatapan seperti itu karna aku sudah memiliki kekasih, kekasih yang sangat kucintai, yang ingin kuajak sehidup semati seperti kedua mempelai disampingku, untuk itu sore ini, dengan penuh kebahagiaan dan saksi yang lumayan banyak, aku ingin melamar kembali kekasihku untuk kujadikan pasangan seumur hidupku"Ucap jaesoo panjang lebar yang berakhir dengan lamaran untuk sungjae,
"Jaesoo apa kau gila, kenapa melamar gadis di acara pernikahanku, dasar pria tak bermodal" bisik tuan Yeon padanya,
"Bahkan uang nona park untuk biaya pernikahan kalian lebih banyak, kau juga tak bermodal hyung-nim" balas jaesoo berbisik tak ingin kalah.
Mendapat tepukan meriah dari para tamu undangan, jaesoo menunggu kekasihnya menyusulnya ke podium,
"Nona yoo sungjae, kemarilah, kekasihmu memanggilmu"
Teriak mempelai wanita menambah meriah acara,
Tuan Yeon hanya bisa diam pasrah mendengar istri nya justru mendukung hal memalukan semacam ini,
KAMU SEDANG MEMBACA
i'm here for listen (SELESAI)
ФэнтезиSeperti lantunan lagu dalam bahasa lain, Jika terlalu rumit dan sulit Terkadang hidup tidak perlu di mengerti, hanya cukup di nikmati. -SYJ- Seperti sebuah luka lebam atau berdarah, hanya yang mengalami lah yang tahu rasa sakitnya. -...- Maaf ka...