PROLOG

3.2K 102 0
                                    


" Selamat malam "
Itu lah kalimat yang sering aku ucapkan untuk dia. Dia yang sulit digapai dan hanya bisa dilihat dari kejauhan.

Ya, aku hanyalah seorang gadis  kaku yang pertama kali merasakan cinta.

Oiyaa. Btw, kalo bicara tentang cinta memang rumit ya?

Orang lain dengan mudahnya mengatakan " kalau suka , ya dibilang " . Kalo masalah itu mah gampil. Yang masalahnya, berani nggak aku nyatakan itu sama dia. Jawaban ku. "TIDAAAK". Ngobrol sama dia aja masih gagu, gimana mau nyatain. Pasti kalau nyatain , gagunya makin parah. Mendingan lambaikan tangan sebelum dicap aneh sama dia.

"Terus kapan dia tau kalau aku suka sama dia "

Kalau aku nyatain , ntar dia ngejauhin daku. Daku tak sanggup jika seperti itu. Pasti aku jadi uring-uringan.

Cukup . Hentikan!!

Sudah jam sebelas lewat. Dan aku belum bisa tertidur karena memikirkan ini. OK . Aku akan tidur.

ChangedTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang