Tok..tok..tokk
Bi Surti membuka kan pintu.
"Tuan pasti mau jemput non Charly kan?" Tebak Bi Surti.
"Iya bi, Charly nya mana?"
"Tunggu dulu ya tuan, ayo silahkan masuk dulu tuan" bi Surti mempersilahkan David masuk.
David pun duduk di sofa ruang tamu dan menunggu Charly, karena bosan menunggu David pun memainkan game mobile legend di iphone nya.
Tiba-tiba Charly pun datang dengan penampilan yang sudah rapi."Udah?" Tanya David.
"Menurut lo?"
"Yeee ditanya malah balik nanya"
"SSG dong. Yaudah ayok ntar malah telat gue"
"Bi Charly pergi sekolah dulu ya" teriak Charly kepada Bi Surti.
"Iya non, hati-hati"
Charly dan David pun keluar rumah dan memasuki mobil David. Mobil David pun meninggalkan rumah Charly.
"Sebenernya ogah banget gue jemput lo, bangun pagi-pagi cuma buat jemput lo" omel David.
"Lo kira gue mau dijemput lo? Kagak mau gue dijemput lo"
David memberhentikan mobilnya ditepi jalan yang sepi, Charly bingung melihat tingkah David.
"Lo kagak mau kan pergi bareng gue, nah sekarang lo tinggal keluar" David mempersilahkan Charly untuk keluar dari mobilnya.
Charly oun memperhatikan keadaan sekitar yang sangat sepi, Charly pun bergidik takut."Yaudah iya gue mau pergi bareng lo"
"Hahaha lo takut ya gue tinggalin di jalan sepi gini"
"Ya takut lah, klo ada penjahat gimana, trus nanti gue dibunuh, trus nanti gue jadi arwah penasaran dan gue gentayangin lo"
"Mikir lo kejauhan"
"Yeee biarin. Yaudah buruan jalan ntar telat"
"Bawel lo"
David pun melajukan mobilnya. Lagi-lagi keheningan terjadi diantara mereka.
"Nanti gue turun di halte aja"
David mendengarnya hanya mengangukan kepalannya.
45 menit diperjalanan akhirnya mereka pun sampai, David memberhentikan mobil nya di depan halte dekat sekolah. Charly pun turun dari mobil David."Thanks"
David pun meninggalkan Charly sendirian di Halte.
Charly berjalan dari halte ke sekolahnya yang jaraknya cukup dekat. Sesampainya di sekolah Charly pun langsung menuju kekelasnya. Sesampainya dikelas riuh itu lah suasana kelas saat ini, ada yang bergossip ria, bermain handphone, nyanyi-nyanyi ga jelas. Lain halnya dengan Allisa yang saat itu hanya membaca novel miliknya dan mendengarkan musik dengan earphone nya."Woiii" Charly datang mengagetkan Allisa.
"Eh copot copot copot" kaget Allisa dengan latah.
"Ahahahhaa latah lo" Charly menertawai kelatahan Allisa.
"Ih lo sih ngagetin gue, ya keluar deh latah gue"
"Ahahaha ada-ada aje lo"
Allisa hanya menyengir menampakan gigi putihnya itu.
* * *
David memasuki kelasnya, dan dia menemukan sahabat-sahabatnya yang sedang mengobrol.
"Wasekkkk babangss David sudah datang" ucap Jay dengan senang.
"Lebay lu" kata David.
"SSG" ucap Jay.
KAMU SEDANG MEMBACA
Premier Amour √
Teen FictionSinopsis : Charly ; wanita cantik dengan kemampuan yang ia punya ; genius, dan disukai banyak orang terutama para lelaki, tetapi dia memiliki status jomblo dari lahir. Dan dia belum pernah merasakan pahit dan manisnya jatuh cinta. Sampai pada akhirn...