Part 37

1.8K 83 3
                                    

Vano yang sedang berbicara dengan dokter mengenai kesehatan Letta mendengar sesuatu dari luar  namun suara dokter membuatnya kembali fokus

"Oh iya satu lagi, pastikan istri anda terhindar dari stres berlebihan karena itu akan mempengaruhi janin di perut nya dan juga itu berbahaya bagi ibu nya"

"Kalau boleh tau umur kandungan nya sudah berapa lama dok?" Vano menggaruk tengkuk nya yang tidak gatal, ia tidak pernah menyangka ada di posisi seperti sekarang

"Masih sangat muda, kalau saya perkirakan mungkin sekitar dua mingguan tapi untuk hasil pasti nya anda bisa mengecek langsung di dokter kandungan" jelas dokter itu

"Mmmiya terima kasih dok kalau begitu"

"Iya sama2 saya keluar dulu" dokter itu mulai meninggalkan ruangan dan berbarengan dengan itu nadira,zila dan Alex memasuki ruangan dengan membawa kresek makanan

"Lah Lo kenapa Bro?" Tanya Alex ketika melihat vano sudah terduduk lemas di lantai

Vano menatap satu persatu teman2 nya, ini sangat membuat nya syok bukan main "Letta"

"Letta kenapa?" Potong zila dengan wajah khawatir

"Letta haa..hamil" ucapan vano sukses membuat tubuh teman2 nya terasa kaku

"Sumpah Lo demi apa?!!!!" Mata zila melotot kaget hampir saja ia menumpahkan minuman yang ia pegang

"Oaaaaaaah daebak!!" Nadira sama terkejut nya sampai tidak sadar mulut nya setengah terbuka

Alex menjatuhkan kantung belanjaan nya dan menatap Letta yang masi tidak sadarkan diri " gilaaaa baru juga kemarin gue bahas Dede bayi udah jadi aja" Alex terkekeh namun sedetik kemudian matanya melotot kaget "APA LO BILANG!! HAMIL?"ia berteriak heboh, mungkin ia lupa sekarang ia ada di rumah sakit "bapak nya siapa woyy!!!!"teriak nya heboh

"Bukan Lo kan van?" Tanya zila ragu kepada vano membuat Dira dan juga Alex menoleh menatap vano

Merasa di salahkan,vano mendelik tidak terima "ya kagak lahh!!! gila aja gue!" Rutuk vano yang mendapat helaan nafas dari teman2 nya

"Yakali gue juga, nyentuh rambut aja udah di SmackDown sama Letta" rutuk Alex lagi

"Lah terus siapa? Kan cowok yang dekat sama Letta itu cuma...

"KEVINN!!" Seru mereka berempat bersamaan

"Sudah gue duga!!" Racau nadira mulai berjalan monday mandir

"Maksd Lo?"

"Jadi gini, sekitar berapa minggu yang lalu Gue pernah bahas yg kayak gini di caffe dan dia cerita kalau dia udah ngelakuin itu sama Kevin tepat di malam dia pulang dari California" jelas nadira

"Sumpah dah tu anak kicep banget gue aja yang pacaran lama sama Letta ga pernah tuh" ucap vano

Alex melotot "serius? Jadi Lo belum pernah itu sama Letta?"

Bughhh
Zila mempol wajah Alex dengan bantal
"Mulut Lu tu yahh!!"

"Belum, sampai gue putus pun Letta masih virgin dan mungkin saja Kevin yang dapatin pertama kali" jelas vano

ARLETTA. (Complate)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang