"siapa yang mau satu tenda sama gue?" tanya byungchan.
"emang lu udah sama siapa aja?" tanya hanse.
"sama mingyu sama jepri sama winwin kurang satu lagi"
"yaudah gue gabung" ujar hanse.
"okee, tuh tenda yang warna biru merah ya"
"sip, gue masukin barang dulu"
"yahhh gue mau gabung juga" ujar jihyo.
"gue juga hehh"
"ga bisa anjir, ngapain lu cewek cewek gabung ke tenda kita?" tanya byungchan.
"ya kan seru, padahal mah kalau bisa sekelompok setenda aja kita, klop bat anjing"
"iya sih tapi ya mau gimana, lu sewa tuh tenda pengungsian"
"ah ga seru, ga bisa gibah malem kita"
"besok di bus lanjut gibah"
"ah si uchan mah didepan, ga asik banget dia"
"ya lu mau nampung muntahan gue kalau duduk di tempat yang tidak terkondisikan kayak di leretan tengah sampe belakang?"
"dih gamau"
"yaudah jangan protes anda"
"yuk ah cari kayu, udah mau gelap"
"ayo deh"
*tenang, ini ga ada adegan yang tiba-tiba ilang masuk jurang terus dicariin mas crush, pas ketemu digendong ala bridal:) ga ada ya ga ada
Byungchan udah bolak balik dari dalam hutan ya walaupun ga kedalam banget ke tempat kemah, dia bawa banyak kayu dan ranting sama kayak yang lain buat nanti malam api unggun.
"oke teman-teman dengarkan sebentar" ujar wooseok dengan pemgeras suara nya.
"yang cewek-cewek ditugasin buat masak ga usah ikut masuk kedalam hutan, karena udah mau malem jadi kalian siapin peralatan sama bahan buat masak nya aja, yang lain boleh lanjut"
"baik kak"
"kemaren yang ditugasin bawa bahan makanan, baik panitia ataupun teman-teman maba, silahkan kumpulkan semuanya di dekat saya berdiri"
"oke kak"
Byungchan sebagai salah satu yang dapet tugas buat beli mie instan, dia langsung balik ke tenda dan ambil satu kardus mie yang ia bawa.
"nih kak wooseok"
"oke chan makasih"
"sama-sama kak"
Setelah itu byungchan kembali mencari kayu bersama yang lain.
Setelah dirasa cukup, mereka semua langsung beristirahat di depan tenda masing-masing, melihat para panitia ospek dan beberapa maba yang sedang menyusun kayu untuk dibakar.
"ada yang punya korek api?" tanya seungyoun.
"ga ada kak"
"ga punya kak"
"kebetulan ga kebawa kak"
"buset masa ga ada semua sih?"
"panitia ada yang punya?"
"ga ada"
"ga ada"
"ga punya gue"
"ketinggalan"
"terus gimana dong? Masa ga ada satupun"
"bentar deh kok ga ada yang punya korek? Masa sih?"
"kan selama ospek peraturan nya ga ada yang boleh nyebat kak, ya ga bawa korek lah"
KAMU SEDANG MEMBACA
Ice
FanfictionHan Seungwoo definisi sesungguhnya dari kulkas bernyawa yang tiba-tiba bisa diluluhkan oleh seseorang yang kelebihan energi untuk berbicara dan bergerak. Warn! bxb