DIHARI YANG SAMA
"Di mohon untuk siswa yang bernama Lee Felix untuk menghadap kepada kepala sekolah di ruangannya"
Mendadak riuh siswa mulai terdengar di sekitar sekolah, termasuk kantin. Felix sendiri berada di kantin bersama teman-temannya. Semua mata tertuju pada Felix, Felix berusaha menangkap apa yang terjadi.
Felix bangkit dari duduknya. Hendak berjalan untuk ke ruang kepala sekolah, namun Hyunjin menahannya.
"Gue temenin"
Felix mengangguk kemudian berjalan bersama Hyunjin serta Minho, Jeongin, Seungmin, dan Jisung yang mengekor di belakang mereka.
Felix segera duduk di hadapan sang kepala sekolah saat mereka tiba di ruangan yang di tuju.
"Lee Felix"
Felix menahan rasa gugupnya, ia mencoba untuk tenang. Namun Hyunjin menggenggam tangannya, Felix mendongak dan melihat Hyunjin mengangguk dengan senyumnya.
Felix menghela nafas. "Ada apa, pak?"
"Kamu dan Hyunjin melakukan seks di toilet sekolah? Kamu menggodanya, dan soal berita kamu yang telanjang telah sampai pada saya"
Sontak seluruh pasang mata terlonjak kaget.
"Maksud bapak apa? Emang bapak ada bukti adek saya melakukan hal itu?" Ucap Minho tidak terima
Mata Felix berkaca-kaca, ia menundukan kepalanya. Lagi-lagi Felix harus menahan isakannya, itu menyakitkan okey. Seungmin mengusap bahu Felix, ia yakin Felix tidak bersalah.
"Salah seorang siswi melaporkan pada saya, dan menunjukan foto ini"
Kapala sekolah menunjukan foto Felix dan Hyunjin yang berada di kamar mandi. Foto Hyunjin tengah menurunkan jaket Felix, dan foto Hyunjin menyentuh rahang Felix.
Tapi- hey! Bukankah itu tidak masuk akal.
Felix meremat kuat tangan Hyunjin. Itu sama sekali tidak benar.
"Lelucon apaan ini, pak?! Nggak ada bukti adek saya melakukam seks ya!"
"Tapi siswi tersebut mengaku mendengar desahan Felix dan Hyunjin"
Nafas Jeongin tercekat. Air mata mulai jatuh dari tempatnya, Jeongin segera meninggalkan ruangan.
Seungmin yang tersadar Jeongin pergi pun menyusulnya.
"I-itu nggak bener.. hiks"
"Itu sama sekali nggak bener, Pak. Nggak ada bukti, bahkan foto itu sama sekali nggak ada ngejelasin kalo saya dan Felix melakukan seks" bela Hyunjin.
Jisung berusaha menenangkan Minho yang kini terlihat emosi.
"Felix, saya tidak suka ada murid penggoda-
"FELIX BUKAN PENGGODA!" tegas Felix dengan lantang
Sang kepala sekolah memandang remeh. "Lalu apa? Jalang?"
"Bapak punya otak tidak!"
Plak!
Tamparan keras itu menyapa pipi Felix hingga tubuhnya terhuyung dan masuk kedalam pelukan Hyunjin. Hyunjin mendekap erat tubuh Felix.
Bugh!
"JANGAN PERNAH SAKITI ADEK GUE, SIALAN!!"
Hilang sudah kesabaran Minho. Seluruh seisi ruangan tentu terkejut atas apa yang di lakukan Minho.
"LEE MINHO! PANGGIL ORANGTUA KAMU KESINI BESOK! KELUAR KALIAN DARI RUANGAN SAYA!"
vf - sick [hyunlix]

KAMU SEDANG MEMBACA
Sick [HYUNLIX] Complate ✓
Teen Fiction[COMPLATE] Takdir mempertemukan Hwang Hyunjin dan Lee Felix, namun pertemuan mereka nyatanya membawa sebuah dosa besar. Tentang Lee Felix dan segala penderitaannya, serta Hwang Hyunjin yang selalu berada di sampingnya, bahkan menjadi salah satu ses...