Bajuenek:
pulang lah anna, nenek merindukan mu.
Omong omong kakek mu bilang ia akan pulang ke Indonesia. Apa kamu akan ikut?Rachel kaget melihat pesan dari nenek nya tersebut. Tiba tiba kakek nya ingin pulang ke Indonesia ada apa??
.
.
.
Waktu sudah sore sekarang. Rachel buru buru merapihkan barang nya yang ada di meja. Ketika sudah ia kembali melihat memastikan tidak ada yang ketinggalan di meja.Setelah itu ia keluar tidak lupa menyapa teman teman nya yang lain. Rachel langsung berjalan ke mobil nya yang ada di parkiran tidak lama hp Rachel bergetar Rachel melihat pesan masuk di hp nya.
Nathan:
"Hatihati kalau mau pulang kabari aku nanti. Aku masih latihan sekarang tapi sedang break"Rachel:
"Terima kasih nath, semangat latihan nya hatihati juga jangan sampai cedera"Rachel tersenyum setelah membalas pesan Nathan. Rachel langsung melajukan mobil nya sekarang.
Disisi lain Nathan nampak tersenyum melihat pesan Rachel. Ia merasa sangat senang karena Rachel begitu memperhatikan nya.
"Apa yang membuat mu senang nath?"
Matthew, ia teman Nathan tidak sengaja melihat Nathan membuka hp nya sambil tersenyum tidak jelas heran. Tidak biasanya Nathan membuka hp nya sambil senyum senyum seperti itu sekalipun ia scroll sosial media nya ia tidak akan seceria itu.
Nathan meloneh melihat Matthew yang berada di samping nya. "Bukan apa-apa"
Matthew tidak percaya dengan teman dekat nya itu ia terus menyelidik Nathan. Nathan merasa teman nya itu terus memperhatikan nya ia memilih untuk mengalihkan perhatian
"Ayo matt kembali latihan coach sudah memanggil"
Coach mereka memang terlihat sudah memanggil kembali pemain nya. Hanya tinggal latihan perenggangan dan arahan dari coach baru Nathan bisa pulang.
.
.
Rachel sudah sampai di rumah nya ia memasuki halaman rumah nya. Rachel melihat mobil kakek nya yang sudah terparkir di garasi."Grandpa im home"
Rachel memasuki rumah sambil berteriak. Sang kakek pun melihat cucu nya itu yang baru datang. Kakek nya sedang menonton TV di ruang keluarga.
"Tumben jam segini udah pulang kek"
"Aku pemilik perusahaan bebas pulang jam berapapun"
Rachel memutar bola matanya malas mendengar jawaban kakek nya
"Ya memang, sampai seenaknya ingin pulang ke Indonesia disaat aku sedang menyelesaikan koas ku"
Kakek Rachel nampak kaget cucunya itu sudah mengetahui rencananya. "Bagaimana kau tau?"
Rachel hanya membuka hp nya dan menunjukan pesan dari nenek nya tersebut. Kakeknya melihat isi pesan itu dan memundurkan kembali badan nya setelah membaca.
"Kau yang menyuruhku untuk ke Indonesia anna kau lupa?"
Rachel tampak berfikir ia mengingat hal itu ia memang menyuruh nya tapi ia tidak tau kalau kakek nya akan langsung berangkat secepat itu.
KAMU SEDANG MEMBACA
Always Back To You | Nathan Noel Tjoe A On
Romance"Kemana pun dan sejauh apapun kita pergi kalau Tuhan mau kita bersatu kita akan selalu bersama" -Rachel Anna Ff ini cuma berdasarkan karangan pribadi ya, untuk kesamaan waktu dan lainnya tidak sama dengan asli nya Selamat membaca semua nya:) #Nath...