Skip 3 bulan kemudian..
Aleah P.O.V
Aku sudah siap di depan rumah untuk menunggu Widi. Hari ini kami merencanakan untuk melaksanakan foto prewed.
Kami akan melaksanakan foto prewed di SMA kami.
Aku sudah membawa seragam SMA ku dulu. Selain itu, kami juga akan foto menggunakan baju kami. Dia dengan seragam polisi nya dan aku dengan kebaya coklat susu ku. Kami akan berfoto formal untuk sebagai pengingat pekerjaan dia.Selain itu, kami juga sudah menyewa 2 gaun untuk prewed ini. Gaun pink dan putih.
Aku melihat mobil putih milik Widi. Lalu aku langsung masuk ke dalam mobil ketika sudah berhenti.
"Good Morning babe." Sapa nya yang ku jawab senyuman. "Good morning too babe." Kata ku seraya tersenyum.
"So? Kemana kita mau pergi?" Tanya ku. "Kita ke taman bunga dulu aja. Kamu dulu yang di foto." Kata Widi yang ku jawab anggukan.
Mobilpun melaju membelah jalanan yang sudah ramai dengan para kendaraan.
"Kamu bawa kebaya nya?" Tanya Widi yang ku jawab anggukan. "Bawa kok. Ini tinggal pakai aja nanti." Kata ku yang dijawab anggukan.
Skip setelah sampai
Kami langsung turun dari mobil dan langsung menemui fotografer kami.
"Selamat pagi menjelang siang pa!" Sapa nya "iya siang. Jadi dimana spot foto untuk calon saya?" Tanya Widi. "Sudah ada kok pa. Calon bapak tinggal mengganti pakai gaun dan bisa segera di dandani setelah itu kita bisa mulai pemotretan." Kata nya yang ku jawab anggukan. Aku langsung menuju ke salah satu pendopo dan melihat seorang wanita sedang tersenyum."Hai! Kamu pasti Aleah Widiatmojoyo kan?" Tanya perempuan itu yang ku jawab senyuman. "Perkenalkan nama saya Animala Lauren sebagai MUA disini. Silahkan ibu ganti baju nya. Sudah saya simpan di bilik ke 2." Kata Wanita yang bernama Lauren. "Oh ok. Saya ganti baju dulu ya." Kata ku seraya berjalan menuju bilik kedua. Aku melihat gaun berwarna pink dengan ekor gaun yang sangat membuat ku terpukau.
Aku langsung memakainya dan keluar disambut dengan tatapan kagum dari Lauren.
"Wah!! Ibu cantik sekali!" Puji Lauren. "Eeuummm, maaf sebelumnya jangan panggil saya Ibu ya. Cukup Aleah aja." Kata ku yang dijawab anggukan dari Lauren.Aku langsung duduk di kursi rias dan mulai di dandani oleh Lauren. Setelah selesai, aku langsung menuju ke tempat pemotretan dan berdiri sesuai aba-aba.
Pose kedua, aku berpose sedang bersandar di dinding yang berhiaskan bunga yang menjalar. Bagus!!Skip saat photoshoot Widi
Aku dan Widi sudah di Mangrove Forest. Dan aku melihat Widi yang sudah shirtless menggunakan celana pendek warna putih.
Dan sekarang ini saatnya Widi foto sendiri.
Pose pertama, Widi sedang tersenyum. Foto kedua,Widi berjalan.
"Ok,Good!! Sekarang scene kalian berdua ya." Kata Lauren yang kami jawab anggukan. Aku langsung berganti baju dengan gaun putih. Begitu juga dengan Widi yang memakai toxedo warna putih juga.
"Yuk,kita ke pantai nya!" Ajak Widi yang ku jawab anggukan. Kami langsung berjalan ke Pantai dan photographer langsung mengatur kamera nya dan setelah itu kami mulai berpose.
Pose pertama, kami tersenyum. Pose kedua, kami berpelukan. Pose ketiga, kami menatap langit.
"Ok. Sekarang saatnya kita ke SMA kalian. Yuk!!" Kata Lauren yang kami jawab anggukan.
Tanpa ganti baju, aku dan Widi langsung masuk ke mobil dan melaju ke SMA kami dulu.
SKIP
KAMU SEDANG MEMBACA
Takdir Cinta (Sequel Sang Letnan) (Completed)
RomanceAku menunggu mu selama bertahun-tahun dengan harapan diri mu bias memaafkan ku. Maafkanlah diri ku dan kembalilah cintai ku. Aku menunggu mu disini, di dalam relung hati ini. ~Uno Priyo Widiatmojoyo~ Sebelum kamu mencintai u, kamu seharusnya bisa me...