Bintang sudah selesai dimakamkan, orang orang pun juga sudah pergi dari tempat peristirahatan terakhir Bintang, di tempat itu hanya ada sahabat sahabat Bintang yang sedang asyik bertengkar tentang penyebab kematian Bintang.
"Nggak menutup kemungkinan kalau itu adalah Yaya, soalnya dia hilang selama berbulan bulan dan dia juga lost kontak, apa jangan jangan dia yang menyebabkan semua ini?"ucap Nana.
"Iya juga sih"ucap Rasya.
"Tapi ingat, lu masih tersangka"ucap Alan.
"LU JUGA"ucap yang lain bersamaan.
"Oke gaes, gue ngomong baik baik sekarang, gue akan mencabut marga 'Brilia' dari nama gue"ucap Riri.
"Ya, kita itu nggak pantas lagi buat bersatu, kalian cuma memikirkan ego sendiri, mulai sekarang Karina Silvia Agnesia Brilia diganti menjadi Karina Slivia Agnesia dan nama Riri tidak akan ada lagi, saat kalian bertemu gue suatu saat nanti, panggil gue Karina bukan Riri"ucap Riri.
"Dan lo Rara, bukan kembaran gue lagi"ucap Riri sambil menunjuk Rara.
Ps : Riri dan Rara mereka adalah kembaran yang tidak identik atau yang biasa dikenal dengan kembar fraternal. Rara mirip sekali dengan ibu mereka dan Riri mirip sekali dengan ayah mereka.
"GUE JUGA"ucap mereka kompak.
"Gue Kirani, Kirani Silvia Agnesia"ucap Rara.
"Gue Karina, Karina Silvia Agnesia"ucap Riri.
"Gue Raka, Raka Madistra Putra"ucap Distra.
"Gue Hanif, Hanif Garslan Farizi"ucap Alan.
"Gue Rachel, Rachel Kirana Ningsih"ucap Nana.
"Gue Rafi, Rafi Rasya Rahman"ucap Rasya.
"Gue Aldi, Aldi Habibi Herly"ucap Habib.
"Gue Syakira, Syakira Adinda Wores"ucap Andin.
"Gue Ares, Ares Valdo Admaja"ucap Valdo.
"Gue Kiara, Fadhillah Kiara Pratama"ucap Dhilla.
"DENGAN INI, GUE MEMUTUS TALI PERSAUDARAAN DENGAN MARGA BRILI DAN MARGA BRILI TIDAK AKAN ADA LAGI DI DUNIA INI"ucap mereka bersamaan.
"Bintang juga akan dipanggil Axel, Axel Bintang"ucap Andin.
"Yaya juga akan menjadi Freya"ucap Dhilla.
"Eitss satu lagi, jangan sampai kalian membeberkan masalah ini ke siapapun. Masalah ini cuma kita yang tau"ucap Karina.
"IT'S OKAY"ucap mereka lalu meninggalkan pemakaman Bintang begitu saja.
Flashback off.
"Kasus ini belum terungkap kan? Jadi siapa yang nyalahin lu"ucap Freya.
"Tapi tetap saja gue yang paling dipojokkan, seolah olah gue yang paling bersalah dalam kematian Axel, dan itu semua gara gara lo"ucap Rachel.
"Tapi gue juga nggak bersalah"ucap Freya.
"Nggak bersalah mata lo, kalau lo nggak bersalah, nggak mungkin lo ninggalin kita bertahun tahun"ucap Syakira.
"Itu karna kerjaan gue"ucap Freya.
"Lebih penting pekerjaan dari keluarga sendiri"ucap Ares.
"Kan udah gue bilang, ada saatnya"ucap Freya.
![](https://img.wattpad.com/cover/229911993-288-k530478.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
The Real My Family {TAMAT}
Mistério / Suspense"Lo seharusnya sadar, kita itu sudah berbeda dan lo harus tau itu" "Semua orang memang berbeda" "Kita itu nggak bisa bersatu lagi, sudahlah lepaskan gue" "Gue nggak bakal lepasin lo semudah itu" "Jujur, gue merindukan kita, tapi gue juga tau kita it...