Sudah lama semenjak grup chat Bujang bareng Bu Kos ribut, dan hari ini kayanya grup chat itu mengadakan comeback. Tiba-tiba saja Bu Kos menyepam dengan foto-foto Sifa yang menggemaskan. Nana sih senang-senang saja, sementara Bujang lainnya malah misuh-misuh didalam hati karena memori ponsel mereka sudah menjerit kepenuhan.
Yuda yang lagi ada kelas sudah emosi luar biasa. Gimana engga, disaat kelasnya lagi hening tiba-tiba saja notif yang masuk ke ponselnya langsung membludak dan otomatis membuat seisi kelas menatap Yuda heran termasuk mantannya, si Mira. Rasa-rasanya Yuda mau menenggelamkan diri di danau The Conjuring saja.
KOSAN BUJANG
Bu Kos |Hy smua |Ibu mw nitip fto sifa yh
Juna |g
Bu Kos |Gk boleh jun?
Juna |maksudnya yakali g boleh |cuma yang kekirim bagian g aja bu |hehe
Hendri |halah |sent a picture
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
Luke |kenapa lo malah ngepap?
Hendru |salkirrrrrrrr |ga bisa di hapus anjjjj
Bu Kos |Adh hendri gntg yh
Hendri |emang bu
Nana |mana bu?
Bu Kos |Apanyh?
Nana |foto sifa lah, masa foto bapaknya
Lele |icemoci nih atas gue
Mudra |loh kok ngamok?
Bu Kos |Oh yh, hmpir lupa.. |sent pictures
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.