Pandangan iblis sam beralih munuju Rayleigh.
Tentu saja ini membuat Rayleigh waspada, dia telah melihat bagaimana Sam membuat Gekko moria tidak berdaya.
Jika sam benar benar bergerak padanya, Rayleigh tidak yakin apakah dia akan bisa bertahan.
"Huuuhh" tiba tiba sam mengedus dan mengeluarkan nafas asap dari mulutnya
Tiba tiba
Rooooaaarlrlrlrl
Selanjutnya sebuah aura iblis meledak keluar dari tubuh sam.
Dilihat dari gimmik yang di tunjukkan sam, sam saat ini seperti kesakitan dan mencengkram kepalanya.
Gumapalan hitam menyerupai kepala iblis keluar dari tubuh sam.
Wajah iblis itu menyeringai.
Lalu menghilang secara tiba tiba.
Sam yang telah kembali kewujud aslinya di tinggalkan tergelatak diatas tanah tak sadarkan diri.
Tubuh sam saat ini penuh luka yang sangat parah, kulitnya seperti terkelupas memperilihatkan warna merah, darah terus keluar dari setiap pori pori kulit milik sam.
Tangan kiri sam memperlihatkan memar ungu disepanjang lengannya.
Dan yang paling parah adalah luka tebasan yang di timbulkan oleh Gekko moria, luka itu membesar dan memperlihatkan daging hitam yang hangus di sela sela luka itu.
"Kapten!"
Saat ini jese sebagai satu satunya kru yang masih dalam keadaan baik baik saja terbang menuju sam.
"Apakah ini yang harus kapten bayar untuk kekuatan sebesar itu?" Saat ini jese bergumam pada dirinya sendiri ketika melihat kondisi Sam yang Kritis
Rayleigh mendekati dan melihat keadaan sam saat ini.
Rayleigh menyentuh tangan kanan sam merasakan denyut nadinya.
"Dia masih hidup, namun dalam keadaan krisis" Rayleigh berbicara pada jese
"Crocus!! Cepat kemari segera bantu anak ini!"
Crocus tentu saja sedang menuju kearah Rayleigh, dia telah melihat bagaimana Sam membunuh Moria, yang berarti sam bukan lah musuh.
"Coba kulihat" Crocus segera memeriksa seluruh tubuh sam.
"Ini tidak baik, keadaan mentalnya terkuras habis, tubuh ini terlalu banyak menerima kerusakan yang melebihi batasnya, dan dia telah begitu banyak kehilangan darah"
"Dia harus segera menerima perawatan, segera hentikan pendarahan ini, Lebih baik sekarang kita harus bawa dia ke kastil moria, mungkin saja moria memiliki peralatan medis atau obat obatan" Crocus segera menentukan kondisi yang dialami sam.
"Kalau begitu kita harus cepat" Jese mengangguk lalu dengan hati hati menggedong sam lalu terbang menuju kastil.
Rayleigh tentu saja tidak melupakan hatchan yang saat ini masih dalam keadaan pingsan.
Crocus dan Brook memabawa Bartolomeo dan Gambia yang masih terluka.
Semua orang bergegas menuju kastil meninggalkan medan pertempuran yang saat ini berantakan.
Tidak ada yang menyadari bahwa sebuah bayangan hitam bergerak di dalam tanah mengikuti mereka dari dalam tanah.
Dunia luar mungkin tidak akan tau bahwa di segitiga Florian yang terkenal misterius telah terjadi pertarungan yang melibatkan kekuatan level monster.
Hanya orang orang yang berada di Thriller bark yang mengetahui kengerian pertarungan ini, namun tidak ada jaminan bahwa orang orang ini dapat menyebarkan berita apa yang telah mereka lihat.
KAMU SEDANG MEMBACA
One piece extraction (New Story)
FantasySam seorang yatim piatu memulai perjalanan nya di dunia one piece setelah di pindahkan ke dalam tubuh baru yang sama sama tidak memiliki orangtua. lalu apa yang akan dilakukan Sam dalam bertahan hidup di dunia yang berbahaya seperti one piece? untun...