Salma :
"Kamu beneran gak berangkat ngantor ?"
Rony :
"Engga , Aku pengen lama lama sama kamu juga Safiya hari ini ."
"Jujur , akhir-akhir ini kerjaan aku bener2 berat .."
Salma :
"Its Oke sayang..." jawabnya riang .
"terus kita mau apa ?"
"Nonton netflix ?"
Rony :
"kepagian gak sih sayang ? Jalan-jalan aja ke taman komplek gimana ?"
Salma :
"Boleh-boleh , bentar aku ambil stroller dulu.."
Rony :
"Sayang , Aku aja.." Ucapnya mencegah Salma mengambil Stroller .
Setelah mengambil stroller , Salma menaruh Safiya kedalamnya dan mendorongnya pelan keluar Rumah menuju taman komplek bersama Rony .
Rony :
"Terakhir kita kaya gini kapan ?"
Salma :
"Pas aku hamil 7 bulan kayanya.."
Rony :
"Lama juga ya ?"
Salma :
"Iya , Ron .. Aku mau tanya boleh ?".
Rony :
"Apa ?"
Salma :
"Tapi jangan marah ya..."
Rony :
"Engga sayang , Apa ?"
Salma :
"Kenapa kamu ga ambil Rumah Paul yang Paul lelang ?"
Rony terdiam sesaat .
"Aku baru deket sama dia , Takutnya kalo aku beli .. dia jadi salah paham sama aku.. makanya aku putusin untuk gak nerusin Pekerjaan aku disana ."
Salma :
"sebenernya apa yang terjadi ya ? Sampe-sampe rumah dia di Lelang kaya gitu ?"
Rony :
"aku juga gak tahu ca , tapi yaaa.. namanya bisnis . Pasti ada Up and down nya . Kita doain aja mudah2n Paul bisa lewatin ini semua ."
Salma :
"Menurut kamu , aku perlu chat nabila buat kasih semangat dia atau engga ?"
Rony :
"Jangan dulu ya sayang , nanti aja kalau waktunya memang pas ."
Salma mengangguk ."ok.."
Sesampainya ditaman komplek , Salma dan Rony duduk dibangku taman dan beristirahat sebentar .
--time skip
![]()
Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.
![](https://img.wattpad.com/cover/356593550-288-k451523.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
HUJAN "Simfoni Cinta"
RomanceIni bukan akhir bagi kisah yang kami tulis pada lembar demi lembar kehidupan yang masih terus berjalan. Jika pada umumnya umat manusia menginginkan akhir yang bahagia, kami malah berharap bahwa kisah kami ini adalah awal dari kebahagiaan selanjutnya...