Part 20

24 7 3
                                    


TRRRRD

TRRRRD

TRRRRD

CODE BLUE!

CODE BLUE!

"Jin Hwan-ah! Ini Ruangan ARA!"

Jin Hwan dan Renjun berlari dengan cepat menuju ruangan Ara, sesampainya disana mereka melihat beberapa dokter dan perawat sudah berkumpul di dekat ranjang Ara, Yoon Gi, Ayah, Hyun Jin dan Ibu terlihat menangis disisi sebrang ranjang Ara.

"1...2...3...4...5...6...7...8...9...10..." Hitung seorang dokter yang melakukan CPR pada Ara.

"Bagaimana?" Tanya sang dokter yang dib alas dengan gelengan.

"Hah... 1...2...3...4...5...6...7...8...9..."

"Sudah kembali!!" Ucap Seorang perawat dengan keras.

"Min Ara-ssi...." Ucap sang dokter.

"Min Ara-ssi! Apa kamu bisa mendengarku?"

"Kedipkan matamu jika kamu mendengarku."

Renjun yang melihat itu langsug menerobos dan berdiri di samping Min Ara.

"Dia.... Mengedip." Ucap Renjun menengok pada Jin Hwan.

Hari itu Min Ara kembali.

"Ara-ya... Kamu sudah melalui banyak hal." Ucap sang ibu.

"Terimakasih karena kamu tidak menyerah Ara-ya." Ucap Yoon Gi.

Ayah hanya bisa menangis merasa lega sang putri sudah kembali tersadar.

"Aku akan melakukan pemeriksaan lanjutan untuk Ara sore ini." Ucap Renjun.

"Terimakasih Renjun-ah." Ucap Jin Hwan.

"Dia sudah berjuang." Ucap Renjun menatap Ara yang masih terbaring di ranjangnya.

"Hyung, apa ada kemungkinan noona sembuh total?" Tanya Hyun Jin.

"Aku akan memastikan dia kembali ke kehidupan dia yang normal."

"Terimakasih Hyung." Ucap Yoon Gi.

----- Sore hari di hari itu---------

Ayah harus kembali ke rumah karena keadaan nya yang masih belum optimal, ditemani oleh ibu dan juga Hyun Jin, sedangkan Jin Hwan dan Yoon Gi memutuskan menetap di rumah sakit mendampingi sang adik.

BRAK!

"ARA-YA..." Panggil seseorang yang masuk dan memeluk Ara.

"Apa ini semua benar? Kamu... akhirnya kamu sudah kembali Min Ara."

"Si-siapa?" Tanya Ara sedikit bingung.

"A-Ara-ya... kamu tidak ingat dia?" Tanya Yoon Gi yang bingung melihat adiknya itu.

"A-aku tidak mengenal dia." Ucap Ara terlihat kebingungan.

"Hyung!" Ucap Yoon Gi menatap Jin Hwan.

"Aku akan kembali, kalian tunggulah disini." Ucapnya dan pergi.

Jin Hwan langsung mencari dokter untuk memeriksa keadaan sang adik, dia berjalan dan bertemu dengan Renjun.

"Renjun-ah." Panggilnya.

"Ada apa?"

"Ada yang salah dengan Ara." Ucap Jin Hwan.

Renjun yang mendengar itu langsung berjalan menuju ruangan Ara.

Strange Fate Of LoveWhere stories live. Discover now