Boboiboy, Eldo Davian dan Ochobot berada di Kota Ulsan yang berada jauh dari ibukota Korea Selatan, Kota Seoul. Cuaca malam di Kota Ulsan membuat pemandangan pada kota itu sangat indah dan memanjakan mata pengunjung.
(Kota Ulsan, Korea Selatan 🇰🇷)
Ochobot : "Nah! Kita sudah sampai!"
Ketiganya berada di rooftop salah satu gedung dan melihat pemandangan Kota Ulsan yang membuat mereka teruja.
Boboiboy : "Wah...!! Cantiknya...!!"
Ochobot : "Sepertinya disini sudah malam. Bagaimana kalau kita lanjutkan besok saja?"
Eldo Davian : "Tapi bagaimana kalau Roki tidak ada di kota ini pada esok hari?"
Ochobot : "Jangan risau, Bang! Aku sudah melacak keberadaan Roki melalui data yang telah dikirim oleh Nut. Dia masih ada di kawasan kota ini, tepatnya dia ada di dekat Pantai Ilsan"
Eldo Davian : "Kuharap besok dia tidak pergi kemana-mana"
Boboiboy : "Kita pasti akan menangkap Roki, Bang! Tapi kita kene istirahat dulu. Lagipun, hari dah malam"
Eldo Davian : "Hmm... baiklah. Kita akan beristirahat sekarang dan besok pagi, kita lanjutkan pencarian Roki!"
Boboiboy-Ochobot : "Baik!"
Eldo Davian : "Ochobot? Jauh tak jarak dari Kota Ulsan ke Pantai Ilsan?"
Ochobot : "Tak terlalu jauh. Kita bisa naik kereta cepat dan beristirahat di dalam kereta. Kalau kita naik kereta cepat, maka kita akan sampai ke Pantai Ilsan dengan cepat"
Eldo Davian : "Bagus! Sekalian, kita juga bisa beristirahat di dalam kereta. Tapi sebelum itu, kita kene menyamar agar Roki tidak mengetahui identitas kita!"
Boboiboy : "Menyamar? Sebagai apa?"
Eldo Davian : "Sebagai orang asli Korea"
Boboiboy-Ochobot : "Caranya?"
Eldo Davian : "Tengok nih! Drone?"
Tiga drone mini milik Eldo Davian melakukan scanning pada tubuh Boboiboy, Ochobot dan si pemilik drone. Usai scanning, mereka berubah wujud menjadi pemuda asli Korea Selatan dengan wajah yang rupawan layaknya artis-artis Drakor atau K-Pop.
KAMU SEDANG MEMBACA
Boboiboy Galaxy Season 4 (Author Version) ✔
Action🅲🅾🅼🅿🅻🅴🆃🅴🅳 Boboiboy dan kawan-kawannya telah berhasil mengalahkan Trio Psychopath yang telah membawa malapetaka bagi Kerajaan Satyakencana beserta alam semesta. Ratu Mayangsari yang merupakan pemimpin dari Kerajaan Satyakencana berencana men...