Part 34

2.7K 152 12
                                        

Bahkan ada seorang bos mafia yang paling hebat di seluruh Jerman ingin mengangkat Haze menjadi anak angkatnya. Namun, lagi lagi Haze menolaknya dengan sangat halus.

&&&&&

Hidup Haze berubah 180 derajat jika dahulu ia selalu dibantu oleh pelayan pelayan di rumahnya maka sekarang ia harus melakukannya sendiri dari mulai menyuci, memasak, bekerja, menggosok dan hal hal kecil yang selama ini tak pernah ia lakukan.

Ia juga sebenarnya bersyukur karena masih ada orang tua Elena yang bermurah hati untuk menyekolahkannya. Karena ia keras kepala dan tidak mau pulang ke negaranya.

Sebenarnya ia juga mengambil hikmah dari kejadian yang menimpa dirinya. Jika dulu mungkin ia hanyalah anak manja orang kaya yang hanya bisa berkelahi sana sini. Maka sekarang ia bukan lagi anak manja yang hanya tahu menguras harta orang tuanya. Karena sekarang ia tahu hidup tidaklah segampang yang ia bayangkan.

Tanpa harta dan kekuasaan orang tuanya ia hanyalah orang biasa, remaja yang cupu dan tidak bisa apa apa.

Jika membayangkan dirinya yang dulu ia selalu terkekeh dan meremehkan dirinya yang dulu.

Payah sekali...!!! Batinnya berkata demikian.

Tanpa ayah dan ibu.. aku hanyalah seonggok sampah yang tidak bernilai. Berkelahi, selalu membuat masalah, pindah sekolah sana sini. Hingga akhirnya aku bertemu Elena dalam hidupku yang membuatku berubah menjadi seorang pria jantan yang sejati Hah.. Bodohnya aku!!! Ucap Haze dalam hatinya.

Kringggggg!!!!! Kringggggg!!!!! Dering handphone Haze yang keras membuatnya terkejut dan menghentikan lamunannya.

"Halo..” ucap Haze.

"Haze!!!!! Adikku.. adikku..adikku..a..aa..adikkuuuu" ucap Nash dengan nada yang tidak teratur.

"ADA APA?! ADA APA DENGAN LENA ?!!!!” Teriak Haze.

"ia bangun." Ucap Nash dengan haru.

Haze langsung terduduk di kursi setelah meloncat terkejut saat Nash meneleponnya.

"A..ak..akhirnya... Hah.. " gumamnya senang dan haru.

Rasa lega dan takut sekarang mulai menyerang Haze dengan bersamaan.

Karena entah apa lagi ujian yang akan ia hadapi setelah ini.

Ia akan tidur nyenyak dulu hari ini dan besok ia akan menjenguk Elena dan menhadapi ujian yang mungkin berat untuk ia hadapi.

Segini dulu yah..  maafkan aku yang suka gantung ini. 😂😂😂

Aku juga nggak mau tapi apa daya ketika inspirasi hilang begitu saja.

Ampuni aku yang tak berdaya ini. Sorry ya kalau gantung lagi.

😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂
Mohon vote dan comment yang dapat membangun agar aku dapat mengkoreksi kesalahan kesalahanku dalam berkata kata.

Cause there is nothing perfect in this world and i can only try my best.

⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵⤵
🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟🌟


Coolest BoyTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang