Ohsanyoung 01

208 10 1
                                    

08:00

Kring kring....

Eomma's call

'Sayang, bangun nak. Ini sudah pagi ayo cepat bangun'

"Eomma aku masih mengantuk"

'Sayang, eomma tidak pernah mengajarkanmu untuk bermalas malasan ayo cepat bangun ohsanyoung. Eomma sudah menyiapkan sarapan untukmu'

"Nee..araseo"

Pagi harinya aku terbangun karna panggilan telfon dari eomma. Aku memang sudah terbiasa dibangun kan eomma. Biasanya eomma akan membangunkanku dengan cara mengelus kepalaku dan mengecup seluruh wajahku dengan sayang sehingga aku terbangun tetapi lain lagi jika eomma sudah pergi bekerja, eomma akan membangunkanku dengan menelfon.

'eomma tidak pernah mengajarkanmu untuk bermalah malasan' ya itu yang selalu eomma katakan ketika membangunkanku.

Aku terbangun dari ditidurku 'huftt' semuanya nampak sama sama saja, aku memang sudah terbiasa ditinggal dirumah sendirian. Kebetulan sekali hari ini hari sabtu jadi berhubung dengan sakolah yang libur aku bisa bersantai dirumah.

Dengan langkah malasnya aku berjalan menuju kamar mandi untuk membersihkan tubuhku, lalu mengambil baju santai di dalam lemari pakaian.

Sampai ada suara dering telfon mengejutkanku.

Sinyounggie's call

'Ini masih pagi, dia pasti akan memarahiku lagi😒' batinku

Aku mengangkat panggilan telfon itu sambil bersandar santai di kursi meja belajarku.

"Ohhhsannnyoungggg!!!! Yakkk young ahh!!!"

Aku sedikit menjauhkan ponsel itu dari telinga karna teriakan saudariku di sebrang sana. Sungguh itu membuat teringaku sedikit bergema didalam sana.

"Waeyo? Apa bisa kau todak berteriak hah! Telingaku sakit kalau pabbo-ya"

"Eomma mana?"suara dinginnya disebrang sana.

"Eomma tidak ada, aku sendirian" Jawabku cepat.

"Aku tidak peduli denganmu. Kemana eomma?"

"Ohsinyoung sudahlah aku tidak ada urusan denganmu"

"Yakkk😫😣"rengeknya.

"Apa lagi😌" Oh iya selain pemarah dia juga manja.

"Sinyoung ingin eomma"

"Eomma tidak ada ohsinyoung. Dia sudah berangkat sebelum aku bangun barusan"

Tiba tiba saja orang disebrang sana mematikan telfonnya.

'Menyebalkan'

Aku turun untuk mencari sarapan pagiku sekali gus mencari catatan yang biasa eomma tulis ketika ia pergi bekerja.

______________________________
Selamat pagi sayang. Eomma menyayangimu, mianhae eomma pergi terlalu pagi karna ada jadwal untuk syuting hari ini😊
Eomma sudah menyiapkan sarapan pagi untukmu😙appa bilang akan pulang malam ini😊lanjutkan makanmu sayang❤

Penuh cinta

Ohhayoung
______________________________


Duarrrr!!

Aku yang sedang membaca surat dari eomma terkejut dengan suara pintu yang ditendang seseorang, siapa lagi kalau bukan saudariku.

The Twins Are The Different[Tahap Editing]🚫Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang