Rindu
Kau akhirnya tahu apa arti Rindu yang sering kita bicarakan, kau akhirnya merasakan bagaimana Rindu kerap menyelinap menjadi mimpi semalam
Bagaimana rasanya merindukan aku yang pernah kau tinggalkan? Bagaimana rasanya mengetahui bahwa akulah tempat terindah untuk kamu berkeluh kesah?
Bagaimana rasanya memimpikan seseorang yang kita inginkan?
Ya ya ya aku salah bicara soal menginginkan, karena disini hanya aku yang ingin.

KAMU SEDANG MEMBACA
Sebuah Epilog
PuisiKehilangan itu tidak perlu sebuah kalimat pamitan, kehilangan akan terus meninggalkan sayatan. Yang namanya ditinggal pergi tidak semenyenangkan saat mengingat sebuah janji Kau memilih putar arah lalu pergi Padahal cerita kita masih banyak lembar...