VANIA VALEANIFA
Adakah kebahagiaan? cerita romantis? saling menyayangi? Sayangnya itu tidak ada dalam cerita hidup seorang Vania Valeanifa.Di mata orang lain, keluargaku sempurna.
Di mata orang lain, pernikahanku sempurna.
Namun benarkah seperti itu? Apakah mereka tahu apa yang sebenarnya terjadi di balik pintu tertutup itu?Kalian tak tahu hal apa yang kurasakan. Aku tak lebih dari sebuah boneka yang hanya bisa diam dan dipandang indah oleh orang yang melihatnya, seorang wanita yang membuat segalanya terlihat baik-baik saja.
***
ZEYNAN SHADIQ DAULYN
Pria egois, menyalahkan adalah sifat otentiknya.
Tampan, Mapan dan Berkarisma adalah ihwal yang dapat mendeskripsikan sosok Zeynan Shadiq Daulyn.
Menerima perjodohan ini adalah awal dari perjalanan hidupku yang sebenarnya.
Apa yang harus ku lakukan?
Ini juga terasa asing bagiku.
Bagaimana caraku agar bisa menjalani kehidupan baruku? Bersamanya!
KAMU SEDANG MEMBACA
TRYNA PRETEND (it's okay to be not okay) END ☑️
Художественная прозаWanita yang menjalani hidup dibawah tekanan seorang suami membuat Vania hidup layaknya sebuah dasi, yang berperan sebagai pelengkap sebuah setelan mewah. Hanya sebatas Aksesori. Di mata orang lain, keluarga mereka sempurna. Di mata orang lain, pern...