EPILOG

3.3K 344 26
                                    







50 Years later..
Tokyo modern era


Udara perkotaan di musim semi menyapa kulit. Di rapatkan jaketnya, sembari menatap bunga yang sedang bermekaran.

Ia sedang menunggu seseorang namun tak kunjung datang. Wanita itu lanjut berjalan, dan menemukan restoran menarik menurutnya. Di ambil telfon tersebut dari kantung, dan mengirim pesan kepada orang yang ia tunggu, jika ia ingin mampir. Kebetulan ia belum makan dan memutuskan untuk masuk.

" Permisi.. "

" Selamat datang !! "

Sambut seorang wanita dengan surai pink hijaunya yang cantik. Bisa terlihat di meja tersebut, ada hiasan ular yang cukup besar dan mencolok.

Wanita bersurai hitam kemerahan itu duduk dimeja makan sambil menonton acara tv.



" Sekarang kita kedatangan orang dengan usia tertua di jepang, sang pemegang rekor, Ubuyashiki-san ! Luar biasa!! "

Beberapa menit kemudian, orang yang di tunggu - tunggu akhirnya datang.

   " Ah ! Gomen !! Tadi sempat ada keributan di lab "






   Pria yang di tunggunya sudah datang. Wajahnya kusut dengan kacamata yang tersangkut di hidung mancung. Wajah pria itu bak seorang model, padahal sudah hampir berusia kepala tiga, dan memiliki satu putra. Pasangan ini adalah pasangan yang bisa di bilang paling ambis.


   Sang suami bekerja sebagai ahli science ternama dan dokter sedangkan si istri bekerja sebagai dokter juga dan guru sanggar tari. Sebelum mereka bertemu, hari-harinya di sibukkan dengan pekerjaan yang cukup padat. Tetapi benih cinta mulai tumbuh saat tidak sengaja saling bertabrakan di museum. Di mana museum tersebut, terletak dikuil yang terkenal dengan kisah cintanya yang legendaris.


   Seperti punya koneksi tali yang kuat, hanya dengan sekali terpaku mereka sudah saling jatuh cinta. Seakan memang mereka di takdirkan bersatu se-eratnya.


   " Apa jangan-jangan, tentang berita seorang Botanist yang tidak sengaja melayukan tanaman penemuan terbaru itu ?? "

Tanya wanita itu. Manik emas pria di depannya memelas.


   " Huft.. itu benar. Hampir semuanya mati, jika saja di saat itu tidak kuberi senyawa vitamin untuk menjaga tanaman itu stabil.. berita menyebar dengan cepat "

Pria tersebut menaruh kepalanya diatas meja, dahinya terasa pening.


   " Bunga lily laba-laba biru yaa.. "

   Tiba-tiba makanan yang di pesannya datang.


   " Ini makanannya tuan dan nyonya ! Silahkan di nikmati !! "

Ucap dari istri pemilik restoran ini, yaitu perempuan yang sama meyambutnya datang ke restoran. Semangkuk besar Ramen super pedas dan tempura menjadi makan siang mereka.


   " Aku tidak menyangka akan sebesar ini porsinya hahha "

Wanita bersurai hitam kemerahan itu kaget, porsinya super besar.


   " Selama itu pedas, seberapa banyak akan ku habiskan. Ittadakimasu !! "


   Di saat mereka berdua menikmati semangkuk ramen dimeja, datanglah anak-anak muda berbondong masuk ke dalam toko. Di saat lagi tenang-tenangnya, sepasang suami istri itu dikagetkan dengan lemparan pisau yang tertancap di dinding samping bocah penakut.


   " HIIII !!!!! "


   " Mau apa kau lihat-lihat istriku !? "

Tanya si pemilik restoran sekaligus koki.


   " Agatsuma Yoshiteru ! Segera minta maaf !!! "

Ucap sang kakak perempuan yang keras.

   " AISH ! GO-GOMENASAI !!! "


   Melihat kejadian ini, rasanya beban sepasang kekasih itu meringan. Saat sang istri sudah selesai makan mata biru itu terus memperhatikan anak SMA itu. Rasanya familiar, bahkan beberapa orang yang dilihatnya hari ini, membuat hatinya terasa mengingat sesuatu. Sesuatu yang sudah sangat lama.


   " Oh ya, apakabar adik ipar ? "

Yang di tanya tersentak dari lamunannya.


   " Kabarnya baik, dan akan berkunjung untuk merayakan ulang tahunnya "


   Si istri mengundang adiknya untuk merayakan ulang tahun putranya yang ke sebelas. Kebetulan sang adik sangat dekat dengan keponakannya maka tak heran.


   " Sudah hampir waktunya, ayo kita jemput putra kita "

Ajak sang suami.


   Lalu mereka membayar bill, dan langsung keluar dari restoran. Tapi, ada beberapa pasang mata yang terus memeperhatikan mereka.


   " Pasangan yang sangat romantis ya ! "

Perempuan bernama Agatsuma Toko dengan cerianya.


   " Huaamm.. rasanya aku pernah melihat mereka.. "

Jawab Sumihiko terkantuk-kantuk.


   " Sepertinya yang bernetra emas adalah Scientist terkemukan itu dan istrinya yang bekerja sebagai dokter itu "

   Kanata melengkapi apa yang di bingungi Sumihiko, namun dia belum puas dengan jawabannya.


   " Bukan sekarang.. tetapi dulu "


   Yang lain hanya terdiam.





   " Setidaknya mereka berdua tampak dekat seolah tidak ada yang bisa memisahkan HOHO ! "

Tojuro mencoba sok romantis tapi akhirnya di ledek Yoshiteru.







   " Tojuro benar lho ! "

Toko membela sahabat Sumihiko itu.











   " Sepertinya mereka akan menjadi pasangan faforitku ! "




















































































   " Sepertinya mereka akan menjadi pasangan faforitku ! "

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.




End








   AAAAAAHHH !!!!

Makasih banyak buat reader fanfic ini !

Tanpa kalian cerita ini gk akan jalan huhuuuhuhuhhu :,(((((

Sekali lagi thor berterima kasih kepada kalian, thor senang karya thor bisa di senangi banyak orang !! 👁👄👁✨✨✨

Thor akan menyajikan cerita-cerita menarik di lain waktu, di tunggu aja xixixi💖

BETWEEN THE SUN AND MOON - Kimetsu no Yaiba x OC -Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang