( 2 ) - Penempa dan kalimat favorit-

5.9K 749 41
                                    




Beberapa bulan kemudian..





   Seorang penempa pedang dengan topeng khasnya menghela nafas pelan. Di hapus keringat yang bercucuran di lehernya dengan punggung tangannya. Berbulan - bulan ia mengikis pedang kepemilikan seorang wanita yang kondisinya sangat tidak baik, terutama di bagian Nagasanya ( nama lain bagian bilah pedang ). Penempa pedang itu dengan susah payah mengembalikan pedang Nichirin itu seperti semula.

   Terlihat itu seperti Pedang Nichirin yang biasa di pakai para pemburu iblis. Bisa dilihat dari karatan tersebut, menumpuk seperti barang rongsokan yang di simpan puluhan tahun. Uniknya, pedang tersebut sama sekali tidak berubah postur. Penempa pedang itu berpikir bahwa mungkin wanita tersebut beruntung dapat biji besi terbaik yang kebanyakan pemburu iblis cari. Dan yang bikin heran adalah warna pedang tersebut adalah warna keberuntungan pemburu iblis, yaitu merah sama dengan warna rambut wanita misterius itu.

 Dan yang bikin heran adalah warna pedang tersebut adalah warna keberuntungan pemburu iblis, yaitu merah sama dengan warna rambut wanita misterius itu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.


   Dirasa pedang tersebut terlihat sudah cukup, penempa pedang tersebut mengeceknya untuk sekali lagi. Disaat proses pengecekkan tersebut, biasanya para penempa pedang mencoba untuk membongkar kembali pedang tersebut. Mengecek apabila ada suatu ke-tidak sempurnaan pada pedang tersebut.

   Biasanya di bagian Nakago pedang tersebut terukir nama pengguna pedang tersebut atau sebuah puisi yang diutarakan untuk pedang tersebut. Mungkin sang penempa pedang bisa mengetahui siapa nama dari wantia itu. Namun nihil, yang di temukan penempa pedang tersebut hanyalah se-kalimat puitis. Tetapi penempa pedang itu seakan pernah melihat kalimat puitis tersebut.



*Nakago ini adalah bagian perpanjangan dari bilah yang dimasukkan ke dalam tsuka atau pegangan pedang ( by : google )


Engkau bukanlah gerhana yang memisahkan matahari dan bumi, tetapi Engkau yang menyatukan matahari dengan bulannya '

( あなたは太陽と地球を隔てる日食ではありませんが、太陽と月を結びつけるのはあなたです )

< terima kasih atas kerja mbah google :v >


   " Dimana aku pernah membacanya ?? Ya ampun mungkin aku- "


Sreek


   " Permisi... "

   " Owh!! anda datang di waktu yang tepat "


   Wanita dengan kimono hitam itu kembali. Wajahnya yang setengah tertutup poni, mengukir senyum. Ia pun berterima kasih kepada penempa pedang itu. Saat wanita itu sedang terkagum-kagum dengan pedang Nichirinnya sendiri, penempa pedang itu tampak segan ingin bertanya sesuatu, tetapi ia memberanikan dirinya bertanya untuk mengusir rasa ingin tahu nya.


   " Ano, maaf aku belum tau namamu .. "

Wanita itu tampak sedikit terkejut. Lalu ia tampak agak.. panik, tetapi wanita itu tetap berusaha bersikap tenang.

BETWEEN THE SUN AND MOON - Kimetsu no Yaiba x OC -Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang