Selamat Membaca!
“Kita satu darah. Hal kecil tidak akan membuat kita terpecah.”
—Wijaya Family—
__
Sore ini Aca bersantai di taman belakang rumah bersama saudaranya. Sedari tadi kemanapun dia pergi, curut-curut nya ini selalu mengikutinya.
Mereka berbincang ringan saling menanyakan kabar ataupun bercerita dengan melemparkan candaan kecil satu sama lain.
“Jadi kalian mau pindah nih?” tanya Rayan.
“Gak semuanya sih. Palingan cuma Gua, Tian, Leo, Langit, Kevin sama Kevan aja.” sahut Sam.
Sedikit info Langit, Kevan dan Kevin duduk di kelas XI, Tian, Leo dan Sam duduk di kelas XII.
“Hm, Oke. Terus geng motor yang kalian pimpin gimana? Masa mau pindah juga?”
“Nggak. Kan sebagian ada di Bogor, jadi pindahin kesini aja.” balas Langit.
Tian adalah pemimpin salah satu geng yang lumayan tenar. Nama geng motor nya adalah Lion king, geng ini memiliki 356 anggota. Tidak lupa dengan saudara-saudara nya yang juga ikut memajukan geng ini. Sam sebagai pengatur strategi, Kevan dan Kevin sebagai panglima perang, Langit keamanan dan Leo yang menjadi Wakil ketua.
“Abang juga anak geng motor? Kenalin Aca sama anggota nya dong, pasti banyak cowok ganteng!” celetuk Aca dengan mata berbinar.
“Iya nanti dikenalin.” sahut Tian mengelus rambut panjang adik kesayangannya.
“Kapan kalian mau pindah ke sekolah Aca?” tanya Aca.
“Besok.” balas Sam.
“Abang nggak boleh pete-pete ya!” tegas Aca melototkan matanya, bukannya terlihat garang malah jadi lucu.
Rayan terkekeh, “Tepe-tepe, Ca” koreksinya.
Aca menggaruk pipi tembemnya, “Ah, iya. Maklum Aca lupa.” balasnya.
“Gimana kalo kita ke Mall?” ajak Aca antusias.
“Boleh tuh. Abang juga gabut nih,” sahut Leo.
“Kuy lah! Bawa mobil 1 aja ya, tapi yang muat rame-rame.” usul Tian.
Mereka hanya mengangguk, lalu bersiap pergi kekamarnya untuk menganti pakaiannya. Meskipun tanpa ganti baju mereka masih terlihat tampan.
****
Mall.
Disinilah mereka sekarang. Salah satu mall besar di Jakarta, seluruh perhatian pengunjung menatap mereka penuh binar. Bayangkan seorang gadis manis berada di tengah-tengah 7 pria tampan.
KAMU SEDANG MEMBACA
LASCA ( END )
Teen Fiction[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Seperti cerita pada umumnya, kisah yang menceritakan arti sebuah solidaritas, persahabatan, keluarga dan percintaan. Start: 31 Maret 2021. Finish: 21 Oktober 2021 Terinspirasi boleh, plagiat jangan♡ ! Warning❗❗ Kalo nggak su...