Mereka mulai bercerita dari Riku. Ia bercerita kalau dia baru berada di jepang beberapa minggu ini, dan Riku menemukan bahwa Sogou adalah fans TRIGGER yang membuat yang lain sweatdrop.
Mereka bertujuh berjanji akan pergi makan bersama dan ke taman bermain apapun hasilnya untuk merayakan yang lulus di audisi ini.
Tak terasa manajer kembali dan berkata mereka berenam lulus, mereka terkejut dan senang.
"Manajer serius?" Tanya Mitsuki memastikan
"tentu saja" Jawab Tsumugi
Tsumugi melihat kearah Riku dan menanyakan lagi kepada Riku
"kamu yakin tidak ingin ikut?" Tanya Tsumugi sekali lagi meyakinkan
"aku memiliki penyakit yang membuatku tidak bisa menjadi idol Tsumugi-san" jawab Riku dengan tersenyum
"ma-maafkan aku" kata Tsumugi tidak enak
"oh~ kenapa disini suram desu~ katanya mau makan setelah ini~" kata Nagi mencoba mencairkan suasana.
Akhirnya mereka berdelapan makan bersama lalu mereka mencari nama untuk grup mereka dan Riku diseret untuk ikut memikirkan nama grup mereka.
Sampai akhirnya terbentukan 1DOLiSH6 dimana mereka berenam dengan tambahan Riku pada 1 awal. Awalnya Riku menolak, tetapi karena member semua bersikeras minus Iori yang hanya diam saja. Akhirnya mau tak mau Riku setuju menerimanya.
Walaupun Riku tidak termasuk member, dengan paksaan dari Nagi beserta Seto dan tanpa diketahui Haruki, Rikupun sedorm dengan para member 1DOLiSH6.
Saat mendengar lagu pertama mereka, Riku langsung tau itu adalah lagu ayahnya Sakura Haruki. Mereka berkumpul dan mencoba menyanyikan per part dan berfikir siapa yang cocok menjadi center.
Riku diam dan mendengarkan mereka bernyanyi.
"kalian ingin grup ini menjadi apa?" Tanya Riku membuat seisi ruangan melihatnya
"membuat semua Happy desu~" jawab Nagi dengan ceria
"aku sama dengan Nagi" jawab Mitsuki menyetujui
"kekompakan" jawab Iori singkat
"Sesuatu yang Cool" jawab Tamaki
"bersemangat tetapi elegan" jawab Sogou
"onii-san ikut saja" jawab Yamato pasrah
"Tsumugi-san?" Tanya Riku
"semua menikmati dan senang" jawab Tsumugi.
Setelah Riku diam beberapa menit dengan seisi ruangan menatapnya penasaran
"Bagaimana kalau centernya Iori?" Tanya Riku
"a-aku?" Tanya Iori kaget
"kamu memiliki suara yang lebih halus dari pada yang lain, dari tipemu sepertinya bisa tertata dan nyaman" jawab Riku sedangkan yang lain berfikir
"Sebenarnya tergantung lagu yang kalian dapat, center bisa berpindah ke siapa saja" tambah Riku
"memang bisa begitu?" Tanya Mitsuki
"Dari beberapa lagu idolish yang aku dengar sih begitu, tetapi center utamanya Iori" jawab Riku
"aku setuju dengan Riku-san" kata Tsumugi
"manager??" Kata Iori kaget karena manager menyetujui saja
"jika lagu ingin yang bersifat lebih ke dance kita bisa pakai Yotsuba-san sebagai center, kalau ceria dan bersemangat bisa Izumi Mitsuki, elegan dengan pesona Sogou-san atau Nagi-san, ekspresi pada Yamato-san" jelas Tsumugi membuat keenam member mau tidak mau jadi setuju
" lagipula ini grup idol bukan solo idol" tambah Riku dengan tersenyum manis membuat Iori membuang mukanya
"kenapa Riku-san tau banyak tentang idol?" Tanya Tsumugi mendapat anggukan dan rasa penasaran seiisi ruangan minus Nagi
"karena aku fans berat TRIGGER" jawab Riku santai
"yosh! Akan kita buat Riku berpaling dari TRIGGER" kata Mitsuki dengan semangat mendapat anggukan setuju dari kelima member sedangkan Sogou galau akan antara setuju dan tidak.
'Aku tidak akan kalah darimu tou-san' pikir Riku.
TBC~
Pemilihan Center 1DOLiSH6 selesai >.<
Selamat untuk Iori-kun!!
Jujur aku bingung sebenarnya memberi nama mereka tetap IDOLiSH7 atau IDOLiSH6. akhirnya aku memilih 1DOLiSH6 dengan Riku sebagai maskot mereka >.<
Aku tidak tega memisahkan Idolish dengan Riku, jadi beginilah jadinya hehe~
Semoga kalian suka dengan Chapter hari ini~
Jangan lupa Vote dan komen yaa
Selamat bertemu kembali di Next Chapter~
KAMU SEDANG MEMBACA
Your Dream is My Dream
FanficHanya sebuah kisah kehidupan Nanase Riku yang ingin mewujudkan impiannya WARNING! bahasa tidak baku, banyak typo, OOC karakter Jangan lupa vote dan komen ya~ NOTE! Cerita asli milik saya Karakter IDOLiSH7 milik ©Arina Tanemura Game dan Anime IDOLiSH...