Chapter 39: Finale!

34 3 0
                                        

Wah wah, jadi masih ada 1 musuh lagi ya. Nggak nyangka kalau para Dracula ini memiliki Raja, gue kira mereka ini hanya suruhannya Dennis padahal tidak wkwk.

Sekarang William sudah berubah menjadi Wujud Draculanya, kami semua tidak takut dan kami siap melawan bedebah seperti dia, Abi yang gue tebak penuh dengan emosi mengeluarkan api di dalam tubuhnya dan mengelilinginya. Ilham tetap menggunakan sayapnya dan Armor Listrik Fiqar masih ada, gue bingung petir atau Listrik sih? Bodoh amat setidaknya begitu lah.

"Mwahahaha! Dasar lemah" Seru William dengan tawanya yang licik.

"Lemah? Lu kali yang lemah, kita di sini bukan pecundang!!!" Seru Abi dengan marahnya

"Ajal lu sudah dekat jadi jangan banyak omong!" Seru Ilham.

"Lu belum lihat kombinasi kita!" Seru Fiqar.

"Ya sudah lakukan!!" Seru William.

"Oke! Guys! Now!" Seru Abi memerintah.

Ilham dan Fiqar melompat ke atas, Ilham ke barat dan Fiqar ke Timur, sedangkan Abi masih di bawah dan dia berlari ke arah William. Abi kemudian mengambil Fire Daggernya kemudian mengeluarkan 2 pusaran Api raksasa dari Dagger tsb.

"Bolt dan Lightning Now!" Seru Abi memberi kode.

"Yes!" Seru Ilham Dan Fiqar.

2 pusaran api tsb kemudian di selimuti listrik dan halilintar, dan 2 pusaran tsb tiba tiba menjadi naga, shitt. Naga itu menyentuh William dan Dia menahan serangan itu dengan kuat sayangnya serangan tsb di tahan alias tidak berhasil melukai William.

"Apa!" Seru Abi terkejut.

"Hahahaha Ini kemampuan kalian?" Tanya William.

"Jangan putus asa Bi, ayo kita lawan dia" Ujar Fiqar.

"Iya Bi, gue nga mau nyerah!" Seru Ilham.

"Oke lah!" Ujar Abi.

"Bodoh! Sudah terlambat!" Seru William, fu*k William sudah tiba di belakang Mereka bertiga, astaga bahaya! William kemudian memukul Ilham Dan Fiqar sampai mereka berdua terlempar jauh kemudian Abi di lempar kan Bola api dan dia mental juga.

"Kalian bertiga sangat lemah!" Seru William. Shit Gue harus bertindak, ya sudah gue terpaksa mengeluarkan petir ku lagi, tadi waktu lawan Pyro gue malas keluarin wkwkwk biarin saja Abi dan yang lainnya memakai kekuatannya tapi sekarang giliran ku.

Gue lompat ke atas dengan cepatnya dan awan menjadi hitam, sama kayak waktu gue membantu Desy dan Gre. William melihat ku dan menembak ku dengan lasernya, shit gue terkena laser tsb dan gue gagal, ternyata dia cepat.

"Apa apaan ini, lemah!" Seru William.

Tiba tiba

"Kami tidak lemah idiot!!" Seru Abi berteriak. Shit gue melihat Abi siap menyerang atau mungkin menebas William dengan tombaknya yang di selimuti api. Abi melompat ke atas dan dia turun ke bawah di mana ada William berdiri di sana. Tanpa William sadari Abi sudah berada di depannya kemudian Abi menebas perutnya William dan darah keluar dari tubuhnya sehingga William terbaring lemah tapi belum mati.

"Tidak mungkin! Bagaimana bisa kau mengalahkan ku Abi!!" Seru William berteriak sambil merangkak.

"Baiklah ini adalah akhir hidup mu!!" Seru Abi ingin menebas kepalanya William.

Di saat ingin menyerang tiba tiba saja serangannya Abi di tahan oleh seseorang dan tampangnya kayak ku kenal, what the fu*k itu kan itu kan Charles, ngapain dia di sini? Semoga dia nga melukai Abi dengan racunnya lagi...

(Sudut Pandang Abiradama)

What! Tidak mungkin padahal sedikit lagi gue akan membunuh Raja Dracula ini tapi sayangnya serangan ku di tahan Charles, ahhhh sialan orang yang ingin menculik Shani!

The Vampire HunterTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang