Hari ini adalah pembagian rapot untuk seluruh siswa kelas 10 sampai kelas 12.
Saat itu Angel sedang berjalan di koridor dengan terburu buru karena yang mengambil rapot nya kali ini kakak nya yaitu Tasya dan Tisya. Tasya yang mengambil rapot Angel lalu sedangkan Tisya mengambil rapot untuk Nichol . Angel harus ke kelas karena wali kelas nya ingin berbicara pada nya. Saat berjalan menuju kelasnya tak sengaja ia menabrak seseorang.
"Ehh..maaf sorry gue gak liat!" Ucap orang itu.
"Gapapa,sorry gue tadi buru buru" jawabnya.
"Gapapa kok njel,Oya Lo siapa yang ngambil rapot nya?" Tanya orang itu yang ternyata adalah Revan.
"Kakak gue".
"Owhh..hmm nanti malem ada ke party bareng gue mau gak?".
"Hmm..enggak gue bareng Abang gue".
"Ayolah njel pliss"
"Sorry gue buru buru maaf" ucap Angel langsung berlari meninggalkan Revan di tempat.
"Gue bakalan dapetin Lo njel" gumam nya.
Setelah pembagian rapot, Angel kembali kerumahnya dan mempersiapkan barang yang akan ia bawa nanti.
******
Revan POV.
Hari ini keluarga gue akan pergi ke Iceland kata nya bokap gue pengen ketemu sama rekan bisnis nya disana. Seharian dalam perjalanan akhirnya kami telah sampai disebuah hotel disana . Suasana yang dingin salju yang turun membuat kota ini indah.
Dua hari kemudian keluarga ku pergi ke salah satu restoran disana kata nya ia sudah janjian dengan rekan nya itu.
"Pah temen papa itu siapa sih?" Tanya ku.
"Nanti kamu bakalan tau!" Jawab Dito papa gue.
"Dia itu punya anak 5 loh Van, denger denger sih anaknya yang pertama mau nikah!".
Tak lama datang lah tamu yang ditunggu tunggu rekan kerja papa gue itu adalah Rico Ervano Dan keluarga nya.
Author POV
Keluarga Rico disambut hangat oleh keluarga Dito dan mereka duduk di meja yang telah ia siapkan.
"Sudah lama menunggu" ucap Rico pada Dito.
"Tidak lama kok" jawab Dito.
"Oya kenalin ini kedua putri kembar saya Tasya dan Tisya dan yang ketiga ya ini cowok satu satu nya Nichol dan yang terakhir ini Angel" ucap Rico yang memperkenalkan anak anaknya.
"Lalu dia siapa?" Tanya Dito yang menunjuk ke arah Rey yang duduk disampingnya Angel.
"Ini pacar saya om" jawab Angel spontan, sejak dari tadi ada tatapan tidak suka pada Rey yaitu adalah Revan melihat nya sangat benci.
"Owhh ternyata anak mu ini sudah ada yang punya Rico,tadi nya sampai jodohin sama anak saya Revan" ucap Dito.
"Iya loh mereka keliatan nya cocok" ucap Riris istri Dito.
"Maaf Tante saya trauma sama yang nama nya di jodohin" ucap Angel dengan datar , ya memang seperti itulah sikap nya pada orang yang baru ia kenal.
"Hmm..kalian sudah pesan makanan?" Ucap Rico yang mengalihkan pembicaraan.
"Belum,silakan kalau mau pesan sekarang" jawab Dito.
"Pah mah Angel mau ngajak Rey keluar jalan jalan" ucap Angel pada mama nya Elena.
"Loh sayang diluar itu dingin loh " jawab Elena.
"Au dek mending disini hangat,kasian Rey nya kamu ajak keluar malem gini" ucap Tasya.
![](https://img.wattpad.com/cover/177388176-288-k570285.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
REYNALDI
General FictionKisah hidup sederhana ku , siapa sangka ada orang baik yang membuat ku mengejar masa depan ku _- Reynaldi. Dan semenjak ada dia , aku mulai belajar mencintai nya dengan cara sederhana ku dan dengan keegoisan ku ,aku kehilangan dia. Ikuti terus kisah...