18

102 21 1
                                    

Fiki masuk kedalam rumahnya dia pun bertemu dengan bundanya.

"Eh anak bunda udah pulang."

"Bunda Fiki boleh nggak jaga Marsya dirumahnya?"tanya Fiki

"Boleh dong, kalau nggak salah Marsya sendirian kan dirumahnya?"

"Soalnya kakaknya Marsya bilang ke bunda mau pergi."

"Iya bunda, Marsya jadi kesepian."jawab Fiki

"Yaudah nanti sore kamu kerumahnya ya, sekalian bawain masakan bunda."

"Siap bunda."Fiki pun menuju kamarnya

Skip Sore Hari

Fiki sudah mandi dan dia bersiap siap untuk pergi menuju rumah Marsya.

"Bunda."

"Aduh anak bunda ganteng banget."

"Ah bunda mah bisa aja deh."ucap Fiki

"Yaudah sana kamu ke rumah Marsya nanti dia nungguin lagi."

"Iya bunda."jawab Fiki

"Eh tunggu sebentar."bunda Fiki mengambil sebuah tempat makan

"Tuh kan hampir aja lupa, ini makanan buat makan malam nanti."

"Oh iya Fiki lupa."ucap Fiki

"Kamu jangan berantem ya sama Marsya."

"Iya bunda, oh iya bun kalau Fiki nginep nggak apa apa kan?"tanya Fiki

"Nggak apa apa kok, kan besok juga libur."

"Oke bunda."Fiki pun pergi menuju rumah Marsya

Tok....Tok....Tok

Marsya membukakan pintu rumahnya

"Eh lo, ayo masuk."Fiki masuk kedalam rumah Marsya

"Ini ada makanan buat makan malam."ucap Fiki

"Ini pasti masakan bunda lo kan? Aduh udah lama banget gua nggak makan masakan bunda lo."ucap Marsya

"Nggak usah lebay."ucap Fiki

"Biarin aja, terserah gua dong."jawab Marsya

Marsya membawa makanannya ke dapur untuk mewadahkannya.

Fiki pun duduk di sofa Marsya, dia mengambil remote TV dan langsung menyalakan TV Marsya.

"Sya lo nggak ada tontonan?"tanya Fiki

"Ada, mau nonton apa sih?"tanya Marsya

"Nonton kartun naruto."jawab Fiki

"Cari aja deh sana sendiri."ucap Marsya

Fiki pun mencari CD nya lalu dia menyetelnya, Fiki dan Marsya pun menonton bersama.

Setelah selesai menonton mereka makan bersama.

"Rasa masakan bunda lo nggak pernah berubah ya."Marsya memakannya dengan lahap

"Enak kan?"

"Ini enak banget Fik."

Mereka selesai makan, Marsya membawa piring kotor ke dapur. Saat di dapur Marsya mendapatkan telepon dari kakaknya.

Call On

"Halo kak."

"Halo dek, lo lagi ngapain?"

"Abis makan kak."

"Oh syukurlah kalau lo udah makan."

"Iya kakak nggak usah khawatir."

365 HARI Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang