SEVEN

21 3 0
                                    

بسم الله الر حمن الر حيم

STORY OF NINE
-SEVEN-
_________

Aksora hari pertama para siswa di suruh untuk memakai seragam olahraga. Ya bagaimana pun inti dari acara ini adalah pekan olahraga. Hasil karya kaka kaka osis yang tidak kenal lelah itu.

"OKE, LOMBA PERTAMA YANG AKAN DI MULAI ADALAH KAKI DI IKET" ucap salah satu panitia menggunakan mic nya. Setelah acara pembukaan oleh bapak kepala sekolah. Para panitia langsung memulai inti acara ini.

"SIAP KAN ANGGOTA NYA DUA ORANG YA.." ucap panitia itu lagi.

"Eh eh yang ikut lomba ini siapa?" tanya dhia.

"Itu loh, laki laki duluan. Fathan r deh kalau ga salah, sama tama" ucap husna.

Fathan r dan tama langsung ke lapangan utama. Tempat di adakan nya lomba. Fathan r dan tama berdiri sebelahan. Lalu kaki mereka yang berdempetan di ikat dengan tali. Dan rules nya, mereka harus bisa ke tempat finish secepat mungkin. Dengan kaki yang di ikat salah satu nya.

"OKE, UDAH SIAP?"

Para peserta mengangguk menjawab pertanyaan itu. Dan.. Mulai.

Fathan r dan tama mencoba sekuat tenaga untuk mencapai garis finish. Benar benar memerlukan kekompakan yang hqq.

"Yo.. Tam.. Bisa tam" ucap fathan r.

"Iya than, cape sih. Tapi gas keun" ucap tama. Mereka menggerakan kaki kanan dan kiri yang tidak di ikat bersamaan. Dan dengan kompak melangkahkan kaki yang di ikat.

Finish..

Tama dan fathan r mendapat peringkat ketiga dari 6 kelompok lain. Lumayan lah, tidak sia sia perjuangan mereka hingga titik akhir mendapatkan juara ke 3.

"Mantap" ucap ado sambil tos an ala cowok pada fathan r dan tama.

"Kece kece eung" ucap fathan.

"Keren pisan pokok nya mah" ucap pasha. Mereka benar benar mengapresiasi hasil kerja keras tama dan fathan r yang akhirnya membuahkan hasil.

"OKE, SELANJUT NYA KITA LANGSUNG SAJA KE LOMBA TARIK TAMBANG"

Seketika ramai sekali oleh teriakan para siswa. Karna ini adalah lomba yang paling di tunggu tunggu oleh semua orang. Benar benar paling di tunggu pokok nya. Bisa di bilang di lomba ini bisa membuktikan, kelas mana nih yang paling LAKIK.

"Huda semangat huda" ucap fathan.

Huda dan ke 3 teman yang lain sudah siap memegang tambang yang di sediakan. Dengan wajah yang serius. Mereka mulai menarik saat panitia berkata GO.

Mereka terus menarik tambang itu dengan sangat kuat. Mereka sempat khawatir akan kalah. Apalagi mengingat lawan nya. Yang tak lain dan tak bukan adalah kaka kelas mereka. Mungkin tenaga nya akan lebih besar. Dan jauh lebih kuat.

"HUDAA SEMANGAT HUDA" ucap pasha.

"IYA HUDA.. SEMANGAT" ucap ado.

"HUDA SEMANGATT" ucap yang lain nya sambil terus menyemangati huda.

Huda dan tim tetap semangat menarik tambang yang di pegang itu. Dengan nafas yang mulai ngos ngos an. Hingga..

"YEAYY.. FINAL INI DI MENANGKAN OLEH KELAS 7A" ucap kaka panitia. Sontak membuat para warga 7A loncat loncat kegirangan. Dan yang sudah berjuang pun dengan senyum sambil menarik nafas yang masih belum normal akibat kelelahan.

Aksora hari pertama berjalan dengan mulus. Sementara dari beberapa lomba hari ini. Kelas 7a memenang kan 3 lomba. Diantara nya adalah lomba ikat kaki. Lomba injak balon. Dan yang paling utama. Adalah lomba tarik tambang.

"Seru banget ya tadi" ucap fiyya.

"Asli seru banget" ucap ica.

"Bener bener ga sabar buat besok sih ini mah" ucap nia.

"Agni, jangan lupa buat besok kamu menggambar ya.." ucap husna mengingatkan kembali agni. Supaya tidak lupa yang harus ia persiapkan.

"Sip, kalian tenang aja. Tetep doain aku supaya menang. Aku udah buat sketsa nya kok" ucap agni.

"Wah pasti bagus nih" ucap husna.

"Semoga ya.." ucap agni.

"Semangat.." ucap semua nya.

_________
Story of nine

STORY OF NINE [End]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang