Karena masalah kemarin terjadi saat ujian tengah semester sedang berlangsung, Chani dan Junghwan dihukum mengerjakannya di ruangan khusus.
Agak kesel juga karena gak bisa curi-curi nyontek. Tapi yaudahlah.
Dan ini adalah hari terakhir mereka melaksanakan ujian.
Jam sudah menunjukkan pukul 1 siang, Chani dan ketiga temannya masih asyik menggosip dari dua jam yang lalu.
"Terus terus? Mereka dikeluarin?"
"Aelah, lo diem dulu Kii. Chani aja belum selesai ngomong." protes Rei pada temannya, Niki.
"Gak dikeluarin. Bapak gue gak tega soalnya, jadi--,"
"Kalo aja gue yang jadi bapak lo. Udah gue bikin mereka di drop out anjir." sahut Jungwon.
"Emang dasarnya penuh dendam itu hati lo Won Jungwon!"
"Apasih Rei, kok daritadi lo yang sewot?"
"Ya itu Chani belum selesai cerita lo potong mulu anj!"
"Iyaudah sih gak usah nge gas. Lanjut Chan."
Chani menyeruput sari kacang hijau nya terlebih dahulu,
"Yaudah, cuma dikasih SP sama di skors 2 minggu.""Cih, apaan kayak gitu. Kalo aja korban-korban nya mereka mau tuh pada spikap--,"
"Speak up, nyet."
"Kan bacanya spikap--, ah itu lah."
"Yah, tapi lo tau lah, semua bakal aman kalo berduit."
Chani hanya menganggukkan kepalanya sebagai jawaban.
"CHAN AYO PULANG!" teriak Junghwan mengalihkan atensi mereka.
"Ya biasa aja dong, Kakak lo ini gak budeg Yo Lio!" sahut Niki.
"Apasih, makhluk astral nyaut aja. Ayo Chann!"
"Iya iyaa. Duluan ya gess."
"Oke!"
******
"Gimana sih lo, Chan? Kan gue udah berkali-kali ingetin lo,"
"Huhuhu maaf Kak Yujin,"
"Yaudah, tapi hari ini kirim ya, maksimal besok pagi-pagi buta. Gue ditanyain sama pembina OSIS."
"Siap Kak."
Tut.
Chani mendengus, merutuki kebodohannya sendiri. Harusnya siang tadi ia mengirim sebuah rekapan yang harus dikirimkan pada Yujin, ya urusan OSIS lah. Cuma saya juga gatau apaan. Tapi sampe sore begini Chani malah lupa.
Chani pun membuka laptop miliknya, mulai mengerjakan itu. Taman belakang menjadi pilihannya untuk bersinggah.
Belum sempat ganti seragam juga, yang penting tugasnya cepet kelar.
KAMU SEDANG MEMBACA
𝐅𝐚𝐦𝐢𝐥𝐲 || 𝐓𝐑𝐄𝐀𝐒𝐔𝐑𝐄 𝟏𝟐 [semi-hiatus]
FanfictionJadi anak perempuan satu-satunya tuh ada enaknya ada enggaknya. Ya namanya juga hidup masa mau enak terus. Enak karena banyak yang jagain, gak enaknya karena suka disuruh-suruh. Pokoknya selamat datang di kisah keluarga Dirgantara:)) Halo teume...