Lihat lah aku menanti mu disini.
Hingga hari terus berganti...
Hati ku rapuh, lemah
Tolong lah aku dan peluk lah hati ku.
Aku tak ingin sendirian di bumi.
Jika ada yang bilang ini sangat aneh tapi tidak dengan Daniel. Bagi nya ini semua adalah hal yang wajar, ketika seseorang jatuh cinta maka apapun itu akan ia laku kan demi untuk mendapat kan simpati dari orang yang di cintai.
Tapi lain hal nya memang pada perempuan satu ini. Perempuan dengan kepemilikan nama Merrya Natasya. Cantik, bahkan sangat cantik.
Meski pun sangat cantik tidak membuat perempuan itu bisa dengan mudah bergonta-ganti pasangan layak nya perempuan murahan yang sering Daniel ajak cek out ke hotel waktu dulu ketika belum mengenal Merry.
Entah mengapa rasa ingin mempermain kan banyak wanita itu tiba-tiba sirna tak ada selera untuk itu. Ya! Semua ini berkat kehadiran sosok Merrya Natasya dalam hidup nya yang seolah-olah berhasil membuat hidup nya terikat pada satu titik dimana titik itu adalah titik cinta. Perasaan hati yang sulit dan sangat mengerikan jika di bayang kan oleh nya.
Cinta...
Banyak yang bilang jatuh cinta itu begitu indah, benar kah itu? Jika benar mari kita bukti kan.
Seorang Daniel Feliando tidak akan mudah percaya begitu saja dengan hal macam itu. Setau dia, cinta itu tidak pernah ada, cinta itu hanya lah kebodohan sesaat yang setelah bosan lalu mudah di buang begitu saja.
Tapi, mendekati Merry membuat tantangan tersendiri bagi Daniel. Tantangan yang cukup sulit dan sedikit banyak menguras tenaga, pikiran dan juga perasaan. Daniel tidak ingin terjebak begitu saja oleh perasaan nya yang entah dari mana datang nya tiba-tiba mencuri hati nya, mencuri sedikit waktu nya hanya untuk memikir kan sosok Merry.
"Bagaimana, Pa? Sudah di berikan surat nya?" tanya Daniel yang begitu gelisah mondar mandir di teras rumah setelah sebelum nya menunggu kedatangan sopir pribadi nya.
"Sudah Tuan." sahut sang sopir dengan tunduk.
"Lalu, apa dia memberi kan balasan nya?" tanya Daniel kemudian begitu penasaran.
"Tidak Tuan. Dia tidak memberi kan balasan, justru dia malah mengusir bapa untuk segera pulang." ucap sang sopir yang kelihatan nya jujur.
Daniel mendengus kesal,
"Hegh!!! Bener-bener yah tuh perempuan!" cetus Daniel yang kemudian langsung masuk ke dalam menuju kamar nya.
Ia membanting tubuh nya ke kasur setelah membanting pintu kamar dengan sangat keras.
"Merry...!!!!!!" Daniel gemas menyebut nyebut nama perempun yang menyebal kan itu.
Dengan posisi tengkurap ia menumpukan dagu nya di atas bantal. Masih merasa kesal mengingat Merry yang tidak mau membalas surat nya.
Kini ia membiar kan diri nya melamun sesaat sambil mengingat ingat kenangan ketika
Baru pertama kenal dengan Merry. Entah mengapa Tuhan mempertemu kan mereka. Dua kepribadian yang saling bertentangan, hingga membuat nya selalu berada dalam masalah baik masalah kecil maupun masalah besar.Tapi tidak di pungkiri juga, sejak kehadiran Merry dalam hidup nya telah sedikit membuat kehidupan yang membosan kan nya itu berubah menjadi jauh lebih berwarna warni ketimbang sebelum dia belum mengenal Merry, hidup nya hanya ada warna abu-abu tidak lebih dari warna menyebal kan itu, yang sangat di benci oleh Daniel.
Daniel juga suka sekali mengingat kejadian waktu itu, ketika dia dengan berani nya mencium bibir Merry, yang dia bilang kalau dia belum pernah berciuman dengan siapa pun selama ini kecuali dengan nya.
KAMU SEDANG MEMBACA
BELIEVE
RomanceSEGERA ================== Merrya Natasya, perempuan cantik blasteran Indo-Jerman. Setelah nya lulus sekolah dia memutuskan untuk melamar kerja di sebuah perusahaan yang sangat besar. Namun jika di lihat dari kriteria penerimaan calon karyawan di per...