#10 - Takkan Terganti

1.7K 60 0
                                    

"When was the last time you shopped?"

"Emm.. 2 weeks ago maybe. Yang sama kamu baru pertama kali" Ucap pak Aldy.

Akhirnya troli belanjaan mereka berdua terpenuhu dengan banyak bahan makanan

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Akhirnya troli belanjaan mereka berdua terpenuhu dengan banyak bahan makanan. Waktunya untuk dibayar, dan pelayan kasir tersebut bengong melihat ketampanan pak Aldy sambil melantangkan tenggorokannya.

"Tidak ada tambahan mas?" Ucap pelayan kasir tersebut terlihat seperti mencari muka kepada pak Aldy. Aleena menatap sinis pelayan kasir itu seakan tidak suka dengannya.

"Totalnya jadi 3.467.000, ada tambahan?"

Aleena langsung berdiri didepan pak Aldy, dan berkata,

"Mba ngapain ngeliatin pacar saya"

Pak Aldy hanya senyum senyum saja melihat tingkah Aleena yang cemburu dengan pelayan kasir. Lalu pelayan kasir itu menatap wajah Aleena dengan tajam. Tanpa lama lama, pak Aldy langsung mengeluarkan kartu atm dan membayar semua belanjaan itu sebelum suasana semakin panas.

"Udah ganteng, tajir lagi" Ucap pelayan kasir itu berbicara dalam hatinya.

"Jangan ngeliatin dia mas! Genit" Ucap Aleena memutar badannya kearah pak Aldy.

"Mana ada mas ngeliatin" Jawabnya tidak ingin membuat Aleena overthingking dan memikirkan hal yang aneh aneh. Pelayan kasir tadi mengembalikan kartu atm pak Aldy dan memberikan struck belanjaan,

"Terima kasih, ditunggu kedatangannya kembali.. mas" Ucap pelayan itu dengan senyuman lebar.

Sampai mereka keluar supermarket, pelayan kasir itu masih melihat kearah ak Aldy terus. Aleena mengerutkan alisnya kesal dengan pelayan gatal.

"Huh bintang 1"

Supaya Aleena tidak ngambek lagi, oak Aldy mengajak Aleena mampir ke suatu toko tas mewah dan pakaian pakaian branded.

"Selamat malam pak Aldy" Ucap pelayan toko. Toko ini adalah salah satu toko favorite mama pak Aldy. Pak Aldy sering menemani mama nya membeli tas dan pakaian mewah. Lalu pak Aldy menawarkan tas mewah kepada Aleena, namun ia Aleena hanya menggelengkan kepala nya. Aleena tidak suka berbelanja pakaian mewah yang tidak penting.

Dengan inisiatif pak Aldy sendiri, ia akan membelanjakan Aleena banyak sekali pakaian branded mahal.

"Saya mau yang ini!"

"Hah? Gak usah mas!" Ucap Aleena kaget sekali tiba tiba pak Aldy seperti langsung memborong satu toko tanpa memikirkan harganya.

"Baik, saya akan mengemasnya untuk anda" Ucap pelayan.

"Engga mas!" Ucap Aleena terus menghalangi pak Aldy supaya tidak membelikan pakaian mewah untuk Aleena.

"Ini!" Ucap pak Aldy memberikan baju itu kepada pelayan toko agar segera bisa dikemas. Pak Aldy mengambil pakaian dari gantungannya sangat banyak sekali.

Seribu Pelukan (GOING ON)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang