Chapter 31 : Persiapan UTS

62 4 0
                                    

"Dia kayak kesambet" ucap Rumi berbisik ke Riana

Rumi dan Riana sudah beberapa hari ini melihat Hana yang begitu giat belajar sendiri bahkan tak lupa terdapat tali panjang yang mengikat keningnya

"Hana benar² semangat belajar" ucap Riana dengan senang

"Entah setelah dia tahu ini apa akan tetap semangat seperti ini" ucap Rumi mengambil kripik kentang kesukaan nya

"Tapi ide ini memang tidak lah salah" ucap Riana

Rumi dan Riana seperti tahu akan sesuatu namun mereka memilih untuk diam saja

Sedangkan Hana terlihat begitu stress mengerjakan pelajaran perhitungan

"Gue benci hitungan" gumam Hana kesal

"Yang ini pakai rumus yang mana lagi" ucap Hana yang tengah mengerjakan latihan soal fisika dengan ekspresi frustasi sekali

"Kita hanya punya 5 hari lagi, tapi lu juga harus jaga kesehatan kalau lu sakit yah percuma" ucap Rumi dengan kesal menatap Hana yang masih sibuk belajar

"Hana ayo istirahat dulu, kita makan kripik kentang" ucap Riana

"Gue enggak bisa menunda ini" ucap Hana yang menyatakan perang kepada latiahan soal yang ia kerjakan

"Aduuhh aduh sakit" rengek Hana kesakitan saat pipinya di cubit dengan tak manusiawi oleh Rumi

"Istirahat dulu" ucap Rumi terlihat kesal

"Pipi gue bisa dower" kesal Hana mengelus pipi kirinya di dicubit Rumi

"Cepet makan biasa lu paling doyan makan" ucap Rumi memberikan bungkus kripik kentangnya

"Thanks" ucap Hana dengan kesal

"Setelah UTS selesai,rencanya kalian ingin kemana?" tanya Riana dengan semnagat

"Kalau gue sih pulang kampung" ucap Hana

"Kita enggak ada acara jalan² bareng gitu?" tanya Riana

"Gue sih gimana kondisi aja" ucap Rumi dengan santai

Sebenarnya Rumi jika tidak tinggal di asrama pun tidak masalah karena rumahnya memang berada di kota dan tak begitu jauh dengan tempat sekolah namun Rumi memilih untuk  menjadi mandiri

"Hayuk kita jalan² bertiga setelah beberpaa hari UTS sebelum Hana pulang kampung" ucap Riana dengan semangat

"Hayuk boleh" ucap Hana

Biasanya liburan setelah UTS hanya 2 minggu saja namun namun itu cukup untuk healing

"Gue ikut² aja kalau begitu" ucap Rumi

"Gue ke kamar dulu yah" ucap Riana karena sudha merasa mengantuk

"Oke bye" ucap Hana dan Rumi

Hana menatap buku catatan milik Juna yang masih ada padanya, padahal sudah lewat tempo pengembalian

Hana ingat 3 hari lalu di ingin mengembalikan buku catatan milik Juna yang ia pinjam

~ Flasback on

"Ini buku catatan lu, thanks yah" ucap Hana memberikan buku Juna  dan Juna hanya menatap buku miliknya

"Ambil saja, kamu bisa kembalikan setelah UTS" ucap nya

"Yaudah kalau begitu" ucap Hana mengambil kembali buku Juna

"Kamu tahu buku catatan saya yang tertinggal di perpustakaan" tanya Juna tiba²

Hana menggeleng dengan mantap karena dirinya merasa tak tahu

Hate Of LoveTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang