haii kangen banget lanjutin cerita ini! pas gue buka wattpad udah ada sarang laba-laba sama debu tebel aja. lama banget gak dibuka wkwk.
sorry ya guys lama nextnya:D gue seneng banget ada yang nunggu cerita gue. semoga kalian suka cerita gue yang baru ini ya. PENYESALANKU SEASON 2.
#BOOM
16 tahun kemudian...
Sinar matahari masuk melewati celah-celah ventilasi. Membangunkan seorang remaja laki-laki tampan yang sedang tertidur pulas. "aaah" laki-laki itu menutup wajahnya dengan bantal lalu lanjut tidur.
"DIGO!! BANGUN KAMU HARUS SEKOLAH!" teriak prilly dari lantai bawah. Digo lalu beranjak dari kasurnya dan pergi mandi.
Digo syarief latuconsina adalah anak ali dan prilly. Digo masih berumur 16 tahun, digo masih duduk di bangku SMA. Digo adalah anak tunggal, makanya dia sangat sering dimanja oleh ali dan prilly. Apapun keinginan anaknya tersebut, mereka akan langsung memberikan.
"ma masaknya kok nasgor terus? Bosen" kata digo sambil memperhatikan makanan yang tersaji di meja.
"sudah tinggal makan, gak perlu masak.. masih aja protes" kata mamanya(prilly).
"becanda doang ma.." ucap digo.
Setelah sarapan digo pun pergi ke sekolah dengan mobil pribadinya. Mengingat ali yaitu papa digo adalah seorang artis dan pengusaha.
Digo lalu memacu mobilnya dengan sangat laju menuju sekolah. Setelah mobil ia parker, digo lalu berlari memasuki sekolah. Digo berlari menuju kelasnya karena ingin mengerjakan pr yang tadi malam belum dia kerjakan.
"Tristan liat pr metik lo dong" kata digo.
"nih, tapi jawabannya jangan sama ya" kata Tristan.
"lo mau gue dapet nol? Oon banget sih lo" kata digo.
-
Bel istirahat berbunyi. Semua murid berlarian keluar kelas. Tapi tidak dengan digo dan Tristan yang sedang mengobrol serius tentang rencana camping.
"jadi kita harus sebar selebaran di setiap kelas. Siapa yang mau ikut langsung daftar di kertasnya, tapi kita juga harus kasih peringatan di kertas itu" kata digo.
"peringatan kayak yang punya penyakit tertentu gak boleh ikut? Gitu maksud lo?" tanya Tristan.
"iya, yang gak berani di alam bebas juga gak boleh ikut" jawab digo.
"ok. Mending kita rapat dulu di ruang osis" kata Tristan.
Mereka lalu pergi ke ruang osis. Saat perjalanan menuju ruang osis, digo dan Tristan menjadi pusat perhatian para murid perempuan. Digo dan Tristan terlihat biasa saja seperti tidak tertarik pada murid perempuan itu.
"kak digo, kak Tristan boleh minta id line gak?" tanya adek kelas yang tiba-tiba muncul di depan mereka.
"sorry dek kita lagi buru buru" ucap Tristan lalu berlalu dari hadapan adek kelas itu.
"ih sombong banget ya" ucap adek kelas itu dari belakang digo dan Tristan. Mungkin digo dan Tristan mendengar ucapan adek kelas itu, "sapa suruh gatel banget sampe minta id line" bisik Tristan pada digo.
-
Setelah selesai rapat, digo dan Tristan pun pergi ke perpustakaan untuk mencetak selebaran yang akan ditempel di tiap pintu kelas. Setelah selesai, mereka pun pergi untuk menempel selebaran itu dan mengumumkannya di tiap kelas.
"osis akan ngadain acara camping. Bagi yang mau ikut silahkan tulis nama di kertas ini. Disini ada peringatan dan larangan. Contohnya, yang punya penyakit khusus dan takut di alam bebas gak boleh ikutan camping. Karena kita akan camping di hutan, lebih tepatnya di tengah hutan." Tristan member penjelasan.
"kalo belum sempet daftar, di kertas ini ada contact person. Disitu ada nomernya sekretaris osis, kalian bisa daftar ke dia" sambung digo.
"sudahngerti ya? kertasnya kita temple di pintu kelas kalian" kata Tristan
"eh tunggu kak. kenapa gak cp nya kak digo sama kak tristan aja yang ditulis di kertas?" tanya salah satu murid perempuan.
"soalnya kita tau banyak yang modus" jawab tristan dengan wajah datar tanpa senyum sedikitpun. ekspresi adek kelas genit itu langsung gak enak seperti baju yang belum digosok.
-
-
-
next vomment yang banyak ya!!
next= 100 vote, 15 comment AJA!!
((Kilas Promote))
ig: shanazalisya
askfm: shanazalisya
fb: Alisya Shanaz II-
KAMU SEDANG MEMBACA
PENYESALANKU
Fanfictionseharusnya pernikahan adalah tahap awal memulai hidup baru. namun tidak dengan pasangan aliando dan prilly. perjodohan yang membuatnya menjadi tertekan dibawah paksaan. aliando syarief, aktor muda yang sangat tampan. prilly latuconsina, wanita penya...