Happy reading ♡
Jangan jadi pembaca gelap!! Tinggalkan jejak!! Selamat membaca!!
"kamar lo yang itu ra, ini kamar gue" ucap Davin sambil menunjuk kamar disamping kamar Davin
"okee, sama nanti kita gak usah kerumah gue karena barang² gue nanti dianter pembantu gue" ucap dara
"yaudah" ucap Davin
"gue pingin ngomong sama lo" ucap dara dan Davin bersama
"lo dulu" ucap dara dan Davin samaan lagi
"ck. Sebagai leadis lo duluan" ucap Davin
"yaudah oke, nih gue ada surat perjanjian" ucap dara sambil mengeluarkan selembar kertas yang tertempel materai
"lah gue juga ada perjanjian juga" ucap Davin yang mengeluarkan selembar kertas tertempel surat materai
"perjanjian lo apaan, nanti gue tanda tangannin, asal jangan aneh²" ucap dara
Surat perjanjian
Nama : Davino Elzhiko T.
Kepada : Virnandra Esailyna MKeterangan
1. Harus izin sebelum pergi kemana saja
2. Tidak boleh keluar malem tanpa seizin suami
3. Bebas pergi sama temen, cewek maupun cowok
4. Tidak boleh membocorkan tetang rahasia pernikahan
5. Cerai setelah lulus sekolah
Materai
TTD
"gimana?" tanya Davin
"kok gue banyak gak enaknya ya" ucap dara
"yee itu adil kok, perjanjian lo apaan?" tanya Davin
"dah lah gausah, ini aja, kebanyakan janji nanti malah menghianati janji" ucap dara
"yaudah, ayo tanda tanganin" suruh Davin
"iya sabar dikit napa, lagian gue juga bakal tanda tanganin" ucap dara sambil menandatangani perjanjian itu
"tapi seandainya gue jatuh cinta ke elo gimana?" tanya Davin yang membuat dara melonggo
"gak mungkin" ucap dara gak terima
"mungkin ra, karena cinta bisa datang kapan saja tanpa melihat waktu, tanpa memandang fisik dan tanpa mengenal orang" ucap Davin
"halah lo ngomong kek gitu udah kayak jadi ahli cinta aja lo, padahal kenyataannya juga lo sering mainin cewek" ledek dara
"ceweknya aja yang terlalu agresif" ucap Davin cuek
"bukan masalah agresif engak nya vin, tapi perasaan nya, lo ngerti gak kalo lo itu udah berbuat salah" ucap dara sambil memandangi wajah davin
"cewek² itu deketin gue juga bukan karena perasaan, tapi karena harta dan ketampanan gue, gini oke gue tau gue salah, tapi gue kalah sama diri gue sendiri, gue gak bisa kendaliin semua" ucap Davin
"elo sih nafsuan" ejek dara
"ye gue cowok normal kali, tapi bener juga sih tetap salah" ucap Davin
KAMU SEDANG MEMBACA
THE WAY OF LOVE [ REVISI ]
Teen FictionTAHAP REVISI Perjodohan yang dilakukan orang tua memang konyol!! Seseorang yang saling bermusuhan, yang bisa dianggap sebagai musuh bebuyutan disatukan dalam suatu ikatan? Akan kah hubungannya tidak akan bertahan lama? Atau malah saling mencintai...