Rindu

14.6K 1.1K 11
                                    

Ada yang rindu
tapi bukan jerawat

°•°•°•°

Setelah satu Minggu Afnan mencari kebenaran orang yang bernama Qiana pun tidak membuahkan hasil, bagaimana mau berhasil petunjuk untuk menemuinya saja tidak ada.

Sekarang pun Afnan terpaksa berhenti mencari untuk beberapa hari kedepan, karena dia akan ke kantor cabangnya yang ada di kota Bandung.

Sebenernya Afnan tak tega harus meninggalkan putri nya disaat Aquena demam, ya dari semalam Quena demam panasnya naik turun seperti roller coaster saja😂

Back to laptop

Maka dari itu Afnan dilema antara melanjutkan rencana ke berangkatnya atau disini menemani putri jujur jika Afnan pilih dia lebih memilih menemani putri nya saja tetapi bundanya selalu memberi dukungan kepadanya agar dia tidak terlalu khawatir terhadap Aquena karena disini Aquena tidak sendirian melainkan ada bunda, ayah, Rafka tentunya ada Zahra juga.

"Yaudah bun Afnan berangkat dulu ya, nanti kalau ada apa-apa langsung telpon Afnan"

"Iya Afnan lagian kamu disana juga 2 hari kan gak akan sebulan atau setahun"

"Bunda masih sempet ya godain Afnan"

"Ya udah sana cepet berangkat"

"Yaudah kalau gitu bun Afnan pamit, Assalamu'alaikum" pamit Afnan sambil mencium punggung tangan Bundanya.

"Waalaikumsalam"

🌼🌼🌼

Sekarang tak terasa waktu sudah menunjukkan pukul 1 siang bunda pun masuk ke kamar Aquena untuk mengecek bagaimana keadaan cucu kesayangan nya itu.

"Ya Allah na kenapa panas mu naik turun seperti ini oma harus gimana apa kita kerumah sakit aja"

Tanya bunda Indi Kepada dirinya sendiri karena tadi saat Afnan berangkat panas Aquena pun turun tapi sekarang setelah di cek kembali Aquena malah panas kembali.

"Bunda"

"Bunda"

"Bunda"

Ucapan Aquena dengan suara parau nya, tetapi matanya masih terpejam tidak berniat untuk membukanya sedikit pun.

"Hey na kamu kenapa? disini ada oma sayang"

"Bunda"

"Bunda"

"Hey na sadar sayang disini ada oma"

"Bunda"

Setelah mengucapkan itu Aquena kembali tertidur dengan tenang.

"Oma harus apa na, kayanya kamu kangen sekali sama Qiana sampe kamu sakit gini padahal ayah mu udah berusaha mencari tapi belum bisa membawa Aquena untuk ketemu bunda"

"Oma sayang sama kamu na jangan begini, kamu harus sembuh supaya kita bisa cari bunda sama sama sayang" ucap bunda di akhiri dengan senyum getir nya.

Assalamu'alaikum Bunda Dokter?Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang