MABG 25

9.9K 496 22
                                    

HAPPY READING.

Satu minggu setelah ulangan akhir semester. Raina,Alika dan Alena tengah melihat papan pengumuman peringkat di dalam kelasnya.

"WOY DEMI APA ALIKA PERINGKAT DUA!" teriak alena dengan suara toa nya.

Alika pun menutup telinganya mendengar teriakan dari Alena.

"Serius lo Len?" Tanya Raina tak percaya.

"Liat aja nih," tunjuk Alena pada papan pengumuman.

"Wah, pasti berkat pak arka nih Lo jadi peringkat dua," ucap Raina seraya menaik turunkan kedua alisnya.

"Dih, gue usaha sendiri ya, gak ada bantuan sepeser pun dari si junaidin," ucap Alika ketus dan berlalu pergi.

Raina dan Alena pun segera  mengikuti Alika.

Skip...

"Eh tadi ada pengumuman katanya boleh pulang," ucap Alena.

"Lah terus?" Ucap Alika ketus.

"Yaelah ka, sekali-kali kita hangout, kemarin kan ada pak arka, bikin kita gak jadi santai-santai di cafe," ucap alena.

"Setuju tuh gue, Yaudah yuk ka kita Nongki," ucap Raina sembari menarik tangan alika, Alika pun hanya bisa pasrah.

Cafe...

"Eh ka, katanya kan ada study tour nih, Lo ikut gak?" Tanya Alena.

"Gue ikut," balas Alika.

"Tumben, dari SMP sampai kelas 10 Lo gak pernah ikut study tour ka, lah sekarang gak ada angin, gak ada hujan Lo malah ikut," ucap Raina bingung.

"Ya kali gue liburan kali ini harus ngeliat muka si junaidin Mulu, kalau tahun kemarin kan gue diajak liburan kerumah omah gue nah sekarang kan beda, gue udah punya junaidin,"  balas Alika seraya memutarkan bola matanya malas.

"Eh bukannya, lagi Corona kok boleh sih study tour?" Tanya Alika yang harus saja sadar.

"Mau gak mau kita harus study tour ka, anak-anak gak setuju kalau tahun ini gak ada study tour," balas Alena.

"Nah mantep tuh, Corona tertawa melihat ini," ucap Alika seraya terkekeh.

Alika,Raina dan Alena pun kembali melanjutkan percakapan mereka.

Di tempat lain...

Arka tengah sibuk membaca file-file yang dikirim oleh sekretarisnya.

Tak lama kemudian handpone arka pun berbunyi.

Ayah calling...

"Halo arka," ucap Bryan dari seberang sana.

"Halo yah, ada apa?" Tanya arka.

"Malam ini ajak Alika buat makan malam ya, ada orangtua Alika juga," ucap Bryan.

"Nanti alamatnya ayah kasih tahu," sambung Bryan.

"Iya yah," balas arka.

Tut!

Sambungan terputus...

Arka melihat jam tangannya menunjukkan pukul 13.00 siang.

"Apa Alika sudah pulang," Gumam arka.

Arka tahu jika hari ini Alika menerima pengumuman hasil ulangannya.

Ia pun memutuskan untuk pergi ke SMA Garuda.

Skip...

Setelah sampai di sekolah, arka mendapatkan banyak siswi-siswinya yang melihat dirinya dengan tatapan kagum.

Marriage A Bad Girl [COMPLETED]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang