Kelopak Anyelir

39 7 0
                                    

Lain kali akan ku ceritakan
Tentang kelopak-kelopak anyelir layu.
Yang
Dihamburkan-Nya diatas gundukan-gundukan batu.

Lalu disusun oleh tangan-tangan tua, dihujani do'a oleh mereka dalam tadah hujan
Oktober.

Dihamburkan-Nya kelopak anyelir
Untuk mereka yang pergi,
Menjadi abadi.

-Alif

Lamunan Dua Dini HariTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang