Terlihat seorang gadis sedang bolak balik di depan gedung yang tidak tau namanya apa , bahkan dia sampai rela ambil cuti 1 hari untuk memenuhi janjinya pada seishiro , dia penasaran apa orang seperti itu akan mempermainkannya ? Secara dia hanya seorang fans .
.
.
"Kau sudah menunggu lama ? " Nagi mengagetkan nya . Yang ternyata datang terlambat 20 menit dari yang di janjikan .
"Bikin kaget saja , aku pikir kau hanya main-main " misaki setengah cembetut .
Nagi tersenyum tipis melihat tingkah lucu misaki , dia tidak mau ketauan kalau dia sedang menertawai misaki sekarang .
"Baiklah ayo sekarang masuk" nagu langsung menarik tangan misaki paksa masuk ke dalam gedung .
"Eehh???! Kita mau kemana ? Dan gedung apa ini ?? " Tanya misaki yang masih kebingungan .
"Yang seperti ini saja masih belum paham , tentu saja kita menikah bodoh " tutur nagi .
"HEEHHH !!! TERNYATA BENAAR !!!! " misaki benar-benar kaget ternyata lelaki ini tidak sedang bercanda .
Mereka masuk ke dalam gedung yang ternyata sudah disiapkan dari semalam oleh nagi untuk pernikahannya yang di adakan secara tertutup ,dan hanya mengundang teman-teman terdekatnya .
Seperti reo mikage , yoichi isagi , chigiri ,barou .dan manager nya ."Tolong urus istri saya " ucap nagi kepada penata rias pengantin yang sudah siap disana .
"Ehh istri ??! Bagaimana ini aku malu sekali di panggil seperti itu oleh seishiro ! " Gumamnya dalam hati
"Kau akan langsung di urus oleh mereka.. aku akan menunggu mu di altar . Berdandan lah yang cantik ok " ucap nagi yang cukup membuat misaki tersipu malu .
.
.
.
.
.
Setelah 1 jam persiapan make up pengantin mereka berdua telah siap dengan pakaian nya masing-masing .
Misaki tampak cantik dengan dreess anggun yang dipilih langsung oleh nagi .
Nagi juga sudah siap dengan jas tuxedo hitam nya. Kali ini rambut nya tersisir rapih di tarik kebelakang ,menambah kesan makin tampan di wajahnya ."Woaaah tak ku sangka si monster lapangan itu akan menikah secepat ini " chigiri masih tidak percaya .
" Aku harap istrinya nanti tidak kaget kalau nagi suka sekali melempar handuk sembarangan di kasur " barou mengingat-ingat kejadian saat itu .
"Sudahlah kalian berdua , kita doakan saja semoga mereka menjadi pasangan yang baik " isagu menengahkan 2 temannya itu ..
.
.
.
Langkah anggunnya perlahan mulai memasuki ruang altar , agak begitu sulit untuknya memakai dress yang sangat panjang ini . Agak sedikit menyedihkan dan juga tidak tau harus apa . Momen paling indahnya tidak ada orangtuanya disisinya .
"Kau sudah siap nak ? " Ucao seorang pria paruh baya menuntun tangan misaki memasuki ruang altar .
"Te..terimakasih paman "ucap misaki terlihat gugup
Pria paruh bayah itu tersenyum lembut pada anak gadis yang akan menjadi istri dari anaknya .
"Putra ku besar dengan sangat cepat , saya merasa sedikit menyesal. Banyak moment yang saya tinggalkan , tapi bagaimna tuntutan pekerjaan yang membuat kami harus meninggalkan seishiro dirumah sendirian . " Pria paruh baya itu yang tak lain ayah dari suaminya terlihat sedih mengetahui anak nya menikah.
KAMU SEDANG MEMBACA
(BLUELOCK) Living with my big baby (NAGI SEISHIRO). END
Teen Fiction‼️DILARANG COPAS/JIPLAK DALAM BENTUK APAPUN , KALAU MAU DI HARGAI !!! ,HARGAI DULU KARYA ORANG LAIN ‼️follow me hehe ???????? ????‼️‼️ kehidupan seorang atlet sepak bola yang selalu dipenuhi persaingan telah membuatnya memiliki semangat menjadi yan...