PT29_Kinan vika:
Selasa, 4 Juli 2023Ustadzah Naziihah Nadzri
Pertemuan 1Jangan lupakan adab didalam kelas
-Bersiwak
-Niat ta'lim Imam Haddad
-Hendaklah dalam menutup aurat
-Yang boleh sholat digalakkan dalam keadaan berwudhuKenapa kena pakai tudung dan adab-adab? Karena dikatakan, malaikat tidak akan hadir pada satu tempat kecuali wanita itu menutup aurat nya
📍Pengarang Kitab Dzakiroh Musyarrofah : Sayyidil Habib Umar bin Hafidz
Beliau merupakan nasab yang sampai kepada Nabi Muhammad ﷺ melalui jalur Imam Al Husein, kemudian Sayyidah Fatimah dan kepada Rasulullah ﷺ
Dilahirkan sebelum fajr hari senin, 27 Mei 1963 M (4 Muharram) di Kota Tarim, salah satu kota tertua di Yaman.Antara guru beliau :
-Al Habib Salim Asyathiri
-Habib Ali Masyhur (kakak beliau)Kitab dimulai dengan Bismillahirrahmanirrahim
Kenapa kitab apa apa pasti muallif akan mulakan dengan Bismillahirrahmanirrahim?
1. Karena mengikut Al-Qur'an secara tertibnya
Bahkan para ulama dalam kalam mereka sendiri mereka mula dengan bismillah. Kenapa secara tartib? karna kalo ikut Al-Qur'an secara penurunan tidak ada bismillah, surat al-alaq yang pertama kali diturunkan "iqro" dulu tidak dimulakan dengan bismillah
2. Karena mengikut hadits Nabi Muhammad ﷺ
Nabi Muhammad ﷺ bersabda, "setiap perkara mulia yang tidak dimulakan dengan Bismillahirrahmanirrahim maka ianya tidak sempurna (keberkahannya)"
Karena itu apa aja urusan mulia yang terkait dengan syariat islam mulakan dengan baca bismillah.Cerita~
Pada perang khondaq sewaktu sahabat perang mereka gali satu lobang besar kemudian pada waktu itu mereka hidup susah dapat makan pun susah, ada satu seorang sahabt yang ajak Rasulullah makan tapi Rasulullah berutau semua orang untuk makan ke rumah sahabat ini kemudian Rasulullah sendiri yang sediakan makanan dan orang rumah itu tau makanan itu tak cukup tetapi Masyaallah makanan itu sangat cukup untuk semuanya bahkan lebih.
Keberkahan, apabila kita melakukan perkara yg ada keberkahan maka akan bertambah dan bertambah.📍Hukum membaca bismillah
Wajib : surat Al-fatihah didalam sholat (dalam madzhab Imam Syafi'i bismillahirrahmanirrahim didalam surat Al-fatihah adalah wajib karena merupakan ayat pertama didalam surat Al-fatihah dan membaca Al-fatihah itu rukun sholat)Sunnah : ketika melakukan perkara sunnah (spt makan, minum, bersiwak, dsb)
Harus : ketika melakukan perkara yang harus (spt memindahkan satu barang dari satu tempat ke tempat yang lain)
Makruh : ketika melakukan perkara yg makruh (spt mencabut uban, uban itu adalah cahaya maka mencabutnya adalah makruh)
Harom : ketika melakukan perkara harom (spt mencuri, meminum khamr, dsb)
📍Rukun Agama
Hadits jibril, sewaktu ada seorang lelaki yang sahabat tak tau siapa dia dan tiada tanda-tanda orang ini musafir, lelaki itupun tanya kepada Rasulullah ﷺ, "apa itu islam?" maka setelah dijawab Rasulullah dia jawab "benar" sehingga dia tanya lagi "apa rukun iman? rukun islam? rukun ihsan?" dan setelah Rasulullah jawab dia jawab lagi "benar", maka menghilang lelaki itu dan dicari dimana lelaki tersebut, Rasulullah mengatakan, "itulah Jibril, telah datang kepada kalian tentang urusan agama kalian"Rukun agama :
1. Islam
2. Iman
3. Ihsan📍Rukun Islam :
Islam adalah kita tunduk, patut, taat, kepada hukum-hukum syariat yang praktikal yang telah didatangkan Allah melalui Nabi Muhammad ﷺ
Praktikel : perkara yang tidak masuk logika
Islam ini bukan agama teori yang mengikut logika tapi ianya adalah ubudiyah mengikut ibadah, ibadah yang kita lakukan karna Allah suruh, taat kepada AllahContoh seseorang yang batal wudhu karna keluar sesuatu dari dubul dia nak sholat dia wajib ambil wudhu semula, kalau dengan logika manusia kenapa dia kena wudhu semula? Kenapa tak basuh tempat yang dia keluar sesuatu itu?
Kenapa kita kena tutup aurat? Karena islam itu ibadah, aurat itu kita tutup karna Allah. Ulama mengatakan, Allah nak tunjuk "apa yang kau ada ini karena Aku dan kau tutup aurat karena Aku"
Dlm rukun islam memang tidak ada tutup aurat tapi islam sendiri adalah patuh kepada syariat isalm, didalam Al-Qur'an dikatan kena tutup aurat (surat al-ahzab ayat 59) maka kita menutup aurat karna patuh kepada syariat islam.
Firman Allah SWT, "sesungguhnya agama disisi Allah adalah islam"
"Barangsiapa yang menginginkan agama selain islam maka Allah tidak akan terima dirinya dan orang-orang itu akan rugi"Rukun Islam :
1. Syahadat
"Aku naik saksi (bersaksi) bahwa tidak ada sembahan selain Allah dan Nabi Muhammad adalah utusan Allah"
Apabila non muslim nak masuk islam dia harus cakap ashadu (aku naik saksi) aku naik saksi beda dengan aku beriman, aku mengetahui, aku meyakini, aku mendalami.
Syahadah ini bermaksud dia dah tau Allah, dia dah yakin dengan Allah, dia beriman kemudian dia naik saksi.Lailaha ilallah & Muhammadur Rasulullah
Perkataan ini sangat terkait, tak boleh sebut salah satu saja.Nabi Adam ketika meminta taubat kepada Allah sebut Nabi Muhammad ﷺ, Allah tanya kenapa bisa tau Nabi Muhammad? Nabi adam mengatakan, "aku melihat namanya dipintu-pintu syurga". Nabi Adam tau orang yang ada disisi Allah pastilah orang yg istimewa maka tidak boleh berpisah dari salah satunya.
Kita yang lahir sebagai islam, tidak wajib untuk naik saksi tapi Imam Malik mengatakan, "sebutlah syahadat itu walaupun sekali seumur hidup"
2. Mendirikan sholat
Kita mendirikan sholat itu dengan kita melakukan perkara wajibnya sholat dan kita menjauhkan diri dari perkara yang membatalkan sholat3. Menunaikan Zakat
4. Puasa dalam bulan Ramadhan
Puasa selain bulan Ramadhan bisa menjadi sunnah ataupun wajib, sunnah kalau dia puasa senin kamis, puasa Nabi Daud, dsb. kalau wajib andaikata dia tertinggal puasa Ramadhan ataupun dia nadzar berpuasa.5. Menunaikan haji bagi yang mampu
Mampu : dari dia waktu pergi sampai dia pulang ataupun dia ada keluarga, pastikan kelengkapan mereka mencukupi dari waktu dia pergi sampai pulangKalau seseorang itu hanya mampu waktu pergi saja maka disitu masih tidak menjadi kewajiban untuk dia, ataupun kelengkapan keluarga yang ditinggalkan tidak ada maka tidak wajib.
Wallahu alam