Bagian 37

557 140 44
                                    

Sudah tiga hari ini, Rayhan selalu menjenguk Vira setiap pulang sekolah, bahkan hampir selalu bergilir dengan Andre untuk menemani Vira.

"Ra? Kayaknya bener deh kak Rayhan suka sama lo."

"Engga mungkin, udahlah ngga usah dibahas."

"Yahh elu, emang nyatanya kak Rayhan suka sama lo tau."

"Buktinya gue denger tuh, dia kaya lagi ngomong sama seseorang kalo mau nembak lo gitu."

Masa iya sih, batin Vira.

"Gue emang suka sama lo, dan gue mau lo jadi pacar gue," ucap Rayhan yang tiba-tiba masuk ke ruangan.

"Hah?"

"Terima aja Vir, lagian kayaknya Rayhan orang baik kok," ucap kak Andre.

"Kok kakak malah ngizinin buat pacaran?"

"Ya kayaknya Rayhan cocok sama kamu, lagian Rayhan kan udah putus sama cewek nya."

"Iya gue udah putus sama Mira, jadi gue bebas mau jadian sama siapa. Termasuk lu."

"Lo mau kan?"

Ceritanya iman Vira udah mulai goyah, dan akhirnya, maaf harus dibold, ck

"Sebenernya gue juga udah lama suka sama lo, tapikan elu udah punya cewe jadi gue ngga bisa apa-apa," jelas Vira.

"Serius?" kaget mereka bertiga.

"Berarti kita pacaran ya." Vira hanya menganggukkan kepalanya.

Senyum malu-malu terpancar dari wajah seorang Vira, jantungnya juga tidak beraturan, suhu tubuhnya meningkat drastis.

"Sebagai kakak, gue jujur ngerasa malu," ucap kak Andre, mencairkan suasana.

"Sabar ya kak."

*****

Sudah 3 hari sejak kepulangan Vira dari rumah sakit, sekaligus hari jadiannya dengan kakak kelasnya sendiri.

Anaknya mama desi❤️
online


4 pesan belum dibaca
2 panggilan tak terjawab

Vira

Vira cantik

Eh bangun dong, jangan ngebo mulu

Mandi sana, bau tau

Apaan sih,
orang ini udah mau berangkat

Gue udah nunggu nih

Eh seriusan, hehe sorry,
bentar Vira pake sepatu dulu

Iya cantik

"Ma, Vira berangkat. Assalamu'alaikum."

"Waalaikumussalam."

Dilihatnya mobil yang terkesan futuristik terparkir di depan gerbang rumahnya.

Apakah itu mobil Rayhan?

"Hai cantik."

"Tumben pake mobil, Ray. Mobilnya baru lagi."

"Biar ngga kepanasan."

"Udah ayo," Rayhan pun menarik tangan Vira untuk masuk ke mobilnya.

"Iya."

Setelah sampai di sekolah, Rayhan yang keluar lebih dulu menggunakan mobil, menarik perhatian para siswi.

Rayhan✅ [COMPLETED]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang