Setelah kemarin Lyla lembur dadakan karena menggantikan teman'nya yang tidak masuk, hari ini dia mendapatkan hari libur.
Jam menunjukan pukul 7 pagi namun Lyla masih asyik rebahan di kasur."Aku kangen kalian, kalian apa kabar. Terakhir ketemu waktu kelulusan 5 bulan lalu" gumam Lyla sambil menatap ke atas.
Kemudian dia membuka grup chat'nya bersama para sahabat'nya yang sudah lama tidak ada notifikasi masuk. Memang Lyla merasa aneh, jika bukan dia duluan yang mengirim pesan grup chat itu sepi sekali. Sahabat'nya tidak ada yang mau mengirim pesan terlebih dahulu.
Best friend 🤝
Me
Hay, kalian apa kabar?
Aku kangen kalianHampir setengah jam tidak ada balasan, Lyla hanya menghembuskan nafas beratnya. Tak lama ter dengar notifikasi masuk.
Tita
Hay juga la
Kabar gue baikApril
2inElva
Gue juga baikMe
Kangen kalian
Yuk kumpul lagi
Kita udah lama gak ketemuElva
Sorry la, gue masih sibuk ngurusin kuliah gue.April
Gue juga gak bisaTita
Gue sebener'nya juga sibuk kuliah la
Tapi ntar deh kita buat jadwal biar bisa ketemuMe
Yah padahal gue
kangen banget sama kalianApril
Lo gak ngerasain jadi anak
Kuliahan la, jadi gak tau
Rasanya jadi kita yang sibuk
Mikirin kuliah banyak tugasElva
Betul tuhMe
Maaf ya Lyla gak ngrti soal kuliah
Iya deh gak papa kapan-kapan aja
Kita ketemuan'nyaTita
April gak boleh gitu
Gini aja deh la, Kamis sore kita kumpul di
Cafe tempat biasa kita nongkrong
Jam 5 yaMe
Beneran ta?
Ok deh Kamis sore jam 5 aku
tunggu kalian di tempat biasa yaRead
Tita hanya memandang sendu layar hp'nya, pesan'nya hanya di baca oleh sahabatnya.
Dia rindu sahabatnya yang dulu. Kemana-mana selalu bersama, kadang menginap di rumah salah satu dari mereka. Bercerita segala hal, curhatan dari yang penting sampai tidak penting pun mereka saling mendengarkan.Namun sekarang berbeda, Lyla merasa sahabat'nya berubah semenjak orang tua Lyla meninggal dan dia tinggal di rumah tantenya.
Di antara ketiga sahabat'nya tita lah satu-satunya yang masih sedikit berbaik hati kepada lyla, sedangkan April dan Elva seakan tak menganggapnya lagi.
"Mama sama papa udah ninggalin Lyla, Abang bahkan gak pernah peduli sama Lyla, dan sahabat-sahabat Lyla juga mulai meninggalkan Lyla, sekarang Lyla bener-bener sendiri. Apa Lyla bisa laluin semua ini sendiri" gumam Lyla tak terasa setetes air matanya lolos membasahi pipinya.
KAMU SEDANG MEMBACA
Segelap Malam (END)
Short StoryTentang Adinda Kalyla Maharani yang merasa hidupnya segelap malam. Di tinggal kedua orang tuanya untuk selama-lamanya Mempunyai seorang kakak yang bahkan tidak peduli dengannya Mempunyai mereka yang di sebut sahabat, namun nyatanya mereka bahkan tid...