29| 5 Tahun

23 3 0
                                    


"Sekarang tanggal berapa ya?" Tanya Diana mengingat tanggal.

"Ya ampun, kenapa bisa lupa?" Diana.

"BIM, BIMAAA" Diana.

"BIMAAA" Diana.

"Kenapa Bun, ada masalah kenapa teriak teriak?" Bima.

"Sekarang tanggal berapa?" Diana.

"Sekarang tanggal..." Bima menggantungkan ucapannya setelah melihat jam tangannya yang tertera tanggal hari ini.

"Bima lupa Bun" Kata Bima sambil menaruh sebelah tangannya di dahi.

"Cepet ganti baju terus telfon Ayla, kita harus siapa sebelum Rachel pulang" Diana.

"Iya Bun" jawab Reyna dan Bima.

Rachel sedang pergi les, Rachel mengikuti les piano yang latihannya memang hari minggu.

Ada apa dengan hari ini dan tanggal ini?

Hari ini adalah tepat 5 tahun setelah meninggalnya kedua orang tua Rachel karna kecelakaan.

Meninggalnya orang tua Rachel karna kecelakaan pesawat membuat Rachel begitu terpuruk dengan kenyataan.

Rachel yang hidupnya di manja oleh ke dua orang tuanya kini menjadi seorang yatim piatu dan sebatang kara.

"Mama sama Papa pulang hari ini Hel"

"Beneran Mah?"

"Iya dong"

"Kalau udah sampe Mama kasih tahu Rachel ya biar Rachel jemput di bandara"

"Pasti"

Rachel yang sudah bahagia karna Mama dan Papanya akan pulang.

'Terjadi kecelakaan pesawat tujuan Jakarta, Indonesia dari Paris, Prancis' TV.

'Di duga jatuhnya pesawat ini karna bahan bakar pesawat yang terbakar' TV.

'Pesawat dengan jurusan Jakarta, Indonesia ini terhempas dan jatuh di laut Malaysia, kini timsar sedang berusaha untuk menemukan korban korban dari penumpang pesawat'

Seolah membawa angis segar namun memberikan racun, kepulangan yang ia nanti ternyata hanya lah kepulangan jasat yang sudah terbujur kaku.

Rachel yang dulu ceria dan mudah untuk tersenyum kini hanya lah penyendiri yang menangisi ke dua orang tuanya setiap malam.

'Hiks hiks hiks, Mama Papa' Rachel.

Tok, tok, tok,
'Hel, kamu baik baik aja nak?' Bunda.

'RACHEL GAK PAPA KOK BUN' teriak nya dari balik kamar.

Entah akan terulang lagi atau tidak, Rachel memberanikan diri untuk tetap tegar dan ikhlas.

Untuk tetap siap menjalani apa yang harus ia jalani.
Pelan pelam lupa namun tudak hilang dari ingatan. Kasih sayang Mama dan Papa yang abadi tetap berada di sisinya walau kini ia hanya tinggal sendiri.

"Ay, ganti baju sekarang nanti Kakak jemput" Reyna.

"Mau kemana?" Ayla.

"Ganti aja yang sopan ya" Reyna.

"Iya"

Hari ini tepat 5 tahun yang lalu adalah hari yang sangat buruk bagi Rachel, hari yang tidak pernah terbayang akan terjadi padanya secepat ini.

Belum sempat ia memperlihatkan masa remaja pada Mama dan Papa, belum sempat ia memperlihatkan masa dewasanya, tapi ia sudah di tinggal pergi.

Memang tidak ada yang tahu siapa yang akan pergi duluan, dan siapa yang akan menyusul kemudia namun yang pasti yang pergi akan menanti sampai kita menyusulnya.

Strong Girl✓Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang